Jadwal Semifinal Piala AFF U-16 2022, Timnas U-16 Indonesia Waspadai Militansi Myanmar TempoBola
TEMPO.CO, Jakarta - Asisten pelatih timnas U-16 Indonesia Firmansyah Agus Purnomo mengatakan para pemainnya siap menghadapi militansi pada pemain muda Myanmar pada babak semifinal Piala AFF U-16. Kedua tim akan bertanding di Stadion Maguwoharjo, Sleman, pada Rabu, 10 Agustus 2022. 'Myanmar itu tim bagus. Gaya bermain mereka hampir sama dengan Vietnam, bahkan lebih militan. Kami akan melihat permainan mereka dan memberikan catatan,' kata Firmansyah di Yogyakarta, Senin.
Pada 2019, Indonesia menempati peringkat ketiga. Keberhasilan mencapai semifinal Piala AFF U-16 adalah perbaikan bagi Myanmar setelah pada edisi sebelumnya mereka tersingkir pada fase grup.Selain partai Indonesia vs Myanmar pukul 20.00 WIB, partai lain di babak semifinal akan mempertemukan Vietnam dan Thailand. Pertandingan bakal digelar pada pukul 15.30 WIB di stadion yang sama.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Timnas Indonesia U-16 Digerojok Bonus Rp100 Juta setelah Lolos Semifinal Piala AFF U-16 2022Tim Nasional (Timnas) Indonesia U-16 berhasil melaju ke semifinal Piala AFF U-16 2022. Kerja keras skuad Garuda Asia diapresiasi bonus Rp100 juta dari PSSI. Tim...
Baca lebih lajut »
Timnas Indonesia U-16 Lolos Semifinal Piala AFF U-16 2022, Pesan Pelatih: Jangan Lupa Ibadah!Bima Sakti menyampaikan wejangan kepada pemain Indonesia U-16 setelah lolos semifinal Piala AFF U-16 2022. Dia ingin anak asuhnya tetap tidak lupa beribadah. Bima...
Baca lebih lajut »
Bima Sakti Sebut Timnas U-16 Tak Pilih-Pilih Lawan di Semifinal Piala AFF 2022Timnas Sepakbola Indonesia U-16 lolos ke babak semifinal Piala AFF 2022 usai menumbangkan Vietnam dengan skor 2-1 di laga terakhir penyisihan Grup A.
Baca lebih lajut »
Jadwal Piala AFF U-16 2022 Grup C: Menunggu Lawan Indonesia di SemifinalJadwal Piala AFF U-16 2022 menampilkan laga penting di Grup C. Malaysia, Myanmar,atau bahkan Kamboja masih bisa menjadi lawan Indonesia di babak empat besar.
Baca lebih lajut »
Hasil Piala AFF U-16 2022 - Malaysia Tersingkir, Vietnam Dapatkan Tiket Semifinal - Bolasport.comMalaysia gagal lolos ke semifinal Piala AFF U-16 2022 setelah mereka tidak bisa menang melawan Australia.
Baca lebih lajut »