Jadwal Proliga 2022 Sabtu 22 Januari: Ada Samator vs LavAni, Live di O Channel TempoSport
TEMPO.CO, Jakarta - Kompetisi bola voli Proliga 2022 pada Sabtu ini, 22 Januari 2022, memasuki hari kedua rangkaian laga pekan ketiga putaran pertama. Ada dua pertandingan sektor putra yang akan berlangsung di Padepokan Bola Voli, Sentul, dengan disiarkan O Channel dan Vidio. Pada 14.00 WIB, Surabaya Bhayangkara Samator akan menghadapi Bogor LavAni. Kedua tim akan berusaha bangkit setelah sama-sama kalah pada pekan sebelumnya.
Kudus Sukun akan berusaha menjaga kebangkitannya. Sehari sebelumnya mereka secara mengejutkan mampu mengalahkan Jakarta Pertamina Pertamax dengan skor 3-0. Kehadiran dua pemain asing di tim debutan itu benar-benar mampu membuat perbedaan.Kini Kudus Sukun ada di posisi keempat klasemen dengan nilai 3. Lawannya, Palembang Bank SumselBabel ada di dasar klasemen dan belum mampu menang dalam dua laga awalnya.Jadwal Proliga 2022, Sabtu, 22 Januari:14.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Jadwal Pertandingan Pekan Ketiga dan Klasemen Sementara Proliga 2022 - Bolasport.comPutaran pertama Proliga musim 2022 akan kembali digelar akhir pekan ini mulai 21-23 Januari di Padepokan Voli Jenderal Polisi Kunarto, Sentul, Bogor.
Baca lebih lajut »
Jadwal Proliga 2022 Jumat 21 Januari: Diawali Jakarta Elektik vs Bandung BjbJadwal Proliga 2022 akan kembali bergulir Jumat hari ini, 21 Januari 2022. Dua laga akan berlangsung dengan disiarkan O Channel.
Baca lebih lajut »
Jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF U23 2022: Kapan Lawan Malaysia?Timnas Indonesia bakal melakoni pertandingan Piala AFF U23 di Kamboja mulai 14 hingga 26 Februari 2022. Berikut ini jadwal Piala AFF U23.
Baca lebih lajut »
Piala Asia Wanita AFC 2022: Skuad Indonesia, Jadwal, Hasil, Klasemen, TV & StreamingMampukah Srikandi Merah Putih mengulang prestasi di Piala Asia Wanita 1986? 🤔 MatchdayGoal TimnasWanita WAC2022 RatuSepakbola GarudaPertiwi
Baca lebih lajut »
Jadwal Siaran Langsung Piala Asia Wanita 2022, Timnas Indonesia Vs AustraliaTimnas putri Indonesia akan melawan Australia pada laga perdana Grup B Piala Asia Wanita 2022, Jumat (21/1/2022).
Baca lebih lajut »
Jadwal dan Link Live Streaming NBA 21 Januari 2022: Knicks Hadapi PelicansNew York Knicks menjamu New Orleans Pelicans pada lanjutan NBA 2021/2022 di Madison Square Garden, Kamis (20/1/2021) atau Jumat pagi. Partai ini bisa ditonton langsung melalui live streaming Vidio.
Baca lebih lajut »