Timnas Indonesia dijadwalkan melakoni laga kedua Grup B Piala AFF 2020 menghadapi Laos hari ini, Minggu (12/12/2021), pukul 16.30 WIB.
Empat gol kemenangan timnas Indonesia atas Kamboja diciptakan oleh Rachmat Irianto , Evan Dimas Darmono, dan Ramaik Rumakiek.Hal itu dibuktikan dengan data statistik. Timnas Indonesia tercatat kalah dari segi penguasaan bola, akurasi umpan, hingga jumlah tembakan ke arah gawang.
Mental bertanding, konsentrasi, hingga ketahana stamina, menjadi tiga hal yang disorot Shin Tae-yong seusai laga melawan Kamboja.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Piala AFF 2020, Evan Dimas dan Irianto Jadi Calon Pemain Terbaik Matchday KeduaEvan Dimas dan Rachmat Irianto masuk ke dalam daftar calon pemain terbaik matchday kedua Piala AFF 2020. Pemilihan dilakukan oleh warganet.
Baca lebih lajut »
PIala AFF 2020 Indonesia vs Laos, Elkan Baggott 100 Persen Siap MainBek timnas Indonesia, Elkan Baggott, siap untuk tampil menghadapi Laos pada laga kedua Piala AFF 2020 di Stadion Bishan, Singapura, Ahad.
Baca lebih lajut »
Timnas Indonesia Bakal Rotasi Pemain Lawan Laos di Piala AFFTimnas Indonesia mengisyaratkan bakal melakukan rotasi pemain saat melawan Laos pada lanjutan Grup B Piala AFF 2020 (2021).
Baca lebih lajut »