Jadwal Pemeriksaan Ello, Billy Syahputra, dan Billar-Lesti Terkait Kasus DNA Pro
Kabag Penum Divisi Humas Polri, Kombes Pol Gatot Repli Handoko mengungkapkan soal jadwal pemeriksaan.Gatot menyebut Ello akan dilakukan pemeriksaan pada Senin ."Jadwal pemeriksaan terkait dengan DNA Pro yaitu penyidik menjadwalkan pemeriksaan terhadap saudara E ," kata Kombes Gatot, dikutip dari YouTube Cumicumi, Jumat .Kemudian, Billy Syahputra akan diperiksa sehari setelah Ello yakni Selasa .
Setelah Ivan Gunawan, kali ini giliran Ello hingga Billy Syahputra yang akan dilakukan pemeriksaan terkait kasus DNA Pro.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Ivan Gunawan Penuhi Panggilan Bareskrim Terkait Robot Trading DNA Pro - tvOneSelebritas Ivan Gunawan memenuhi panggilan presiden Polri untuk menjalani pemeriksaan sebagai saksi kasus robot trading DNA Pro. - tvOne
Baca lebih lajut »
Kasus DNA Pro, Ivan Gunawan Penuhi Panggilan Bareskrim Polri | Kabar24 - Bisnis.comIvan Gunawan memenuhi panggilan penyidik Dittipideksus Bareskrim Polri sebagai saksi dalam kasus robot trading DNA Pro pada hari ini, Kamis (14/4/2022).
Baca lebih lajut »
Laporkan DNA Pro ke Bareskrim, Pihak DJ Una Klaim Punya Sejumlah BuktiDJ Una melaporkan DNA Pro atas dugaan penipuan perdagangan robot trading ilegal.
Baca lebih lajut »
Tersangdung Kasus DNA Pro, Ivan Gunawan Serahkan Rp921 Juta ke PolisiIvan Gunawan dibayar Rp1,09 miliar sebagai brand ambassador DNA Pro. Karena itu, ia diminta polisi menyerahkan uang tersebut.
Baca lebih lajut »