Jadwal pekan ke-15 Liga 1 2022-2023 hari ini mempertandingkan tiga laga, dua di antaranya Persik Kediri vs Dewa United FC dan Arema FC vs Persita Tangerang.
Liga 1 2022-2023
Partai pertama digelar Sabtu pukul 15.15 WIB, memainkan dua laga di Sleman dan Solo. Persik Kediri akan menghadapi Dewa United di Stadion Maguwoharjo Sleman, sedangkan Arema FC melawan Persita Tangerang di Stadion Manahan Solo.Persik Kediri hingga kini masih menempati posisi juru kunci klasemen Liga 1. Macan Putih menjadi satu-satunya tim yang belum pernah memenangkan pertandingan dan baru mengoleksi poin 6 hasil 6 kali imbang dan 8 kali kalah.
Partai kedua Liga 1 hari ini digelar pukul 18.15 WIB mempertemukan PS Barito Putera vs Persikabo 1973 di Stadion Maguwoharjo Sleman.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
BRI Liga 1: Persik Kediri 4 Laga Beruntun Dapat Penalti - Bola.netPersik Kediri menjadi tim yang paling sering mendapat penalti hingga pekan ke-14 BRI Liga 1
Baca lebih lajut »
Usai Tahan Persib, Pelatih Dewa United Akui Jadwal Liga 1 Tak StandarHasil Dewa United vs Persib, skuad Tangsel Warrior mampu menghentikan tren kemenangan Maung Bandung di Liga 1 2022-2023.
Baca lebih lajut »
Prediksi dan Jadwal Liga 1: PSS Sleman vs PSIS Semarang Main Jumat MalamPSIS Semarang punya modal penting untuk meladeni PSS Sleman pada laga pekan ke-15 Liga 1.
Baca lebih lajut »
Jadwal Liga 1 Hari Ini: Big Match Persija vs Persebaya, PSS vs PSISJadwal pekan ke-15 Liga 1 2022-2023 hari ini mempertandingkan tiga laga, dua di antaranya big match Persija Jakarta vs Persebaya Surabaya dan PSS Sleman vs PSIS Semarang.
Baca lebih lajut »