Jadwal Bola Olimpiade Tokyo: Matchday 2, Aksi Prancis dan Jerman Live di TVRI TempoBola
TEMPO.CO, Jakarta - Jadwal sepak bola putra Olimpiade Tokyo akan memasuki matchday kedua. Keseruan akan lebih banyak tersaji setelah sejumlah kejutan yang terjadi paga laga pertama.Pertandingan matchday kedua akan berlangsung di hari sama, Ahad 25 Juli 2021. Ada dua laga yang akan disiarkan secara langsung TVRI, yakni Prancis vs Afrika Selatan dan Arab Saudi vs Jerman.Kedua laga ini akan menjadi partai menarik.
00 WIB - Jepang vs Meksiko18.00 WIB - Rumania vs Korea Selatan18.30 WIB - Arab Saudi vs Jerman .Selanjutnya: Rekap hasil matchday pertama dan klasemenHasil lengkap matchday pertama Olimpiade Tokyo dan klasemennya:Grup AMeksiko vs Prancis 4-1Jepang vs Afrika Selatan 1-0.KlasemenNo TimMain Gol Poin 1Meksiko1332Jepang1133Afrika Selatan 1-104Prancis1-30Grup BSelandia Baru vs Korea Selatan 1-0Honduras vs Rumania 0-1.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Jadwal Lengkap, Pembagian Grup dan Live Streaming Sepak Bola Olimpiade Tokyo 2020 di VidioJadwal lengkap pertandingan sepak bola Olimpiade Tokyo 2020 yang disiarkan eksklusif melalui layanan OTT Vidio. Saksikan pertandingan menarik dari cabang olahraga yang paling dinantikan ini.
Baca lebih lajut »
Jadwal Sepak Bola Olimpiade Tokyo 2020 : Siaran Langsung Brasil vs Jerman di Vidio Hari IniOlimpiade Tokyo 2020 baru akan dibuka pada Jumat (23/7/2021) WIB. Namun sejumlah cabang olahraga seperti sepak bola telah memainkan pertandingannya terlebih dahulu.
Baca lebih lajut »
Jadwal Pertandingan Menembak Olimpiade Tokyo 2020, Vidya Rafika Siap Tembak!Berikut jadwal pertandingan dan link live streaming cabang olahraga menembak (Shooting) Vidya Rafika Rahmatan Toyyiba dari Indonesia di Olimpiade Tokyo 2020.
Baca lebih lajut »