Jadi tuan rumah kejuaraan dunia senam, Indonesia dapat kuota 9 atlet

Indonesia Berita Berita

Jadi tuan rumah kejuaraan dunia senam, Indonesia dapat kuota 9 atlet
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 43 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 78%

Pengurus Besar Persatuan Senam Indonesia mengemukakan Federation Internationale de Gymnastique (FIG) memberikan kuota bagi Indonesia untuk mengikutsertakan ...

Ketua Umum Pengurus Besar Persatuan Senam Indonesia Ita Yuliati memberikan keterangan kepada awak media saat menemui para atlet yang berlatih di GOR Raden Inten, Jakarta Timur, Jumat . Jakarta - Pengurus Besar Persatuan Senam Indonesia mengemukakan Federation Internationale de Gymnastique memberikan kuota bagi Indonesia untuk mengikutsertakan sembilan atlet senam saat berperan sebagai tuan rumah pada Kejuaraan Dunia Senam 2025.

Ia menjelaskan, awalnya Indonesia hanya mendapatkan kuota enam atlet namun pihak FIG memberikan tambahan kuota menjadi sembilan atlet. Upaya menyiapkan para atlet, kata dia, sudah berjalan melalui pemusatan latihan di Jakarta. Selain itu, Persani juga segera memberangkatkan empat atlet berupa dua putra dan dua putri untuk berlatih selama satu bulan di Jepang.

Selain keempat atlet tersebut, para atlet lain berupa empat putra dan tiga putri yang menjalani pemusatan latihan di Jakarta juga akan diseleksi untuk menentukan siapa saja yang ikut mewakili Indonesia pada kejuaraan dunia mendatang.Ita mengatakan, pihaknya sudah mendapatkan arahan dari Kementerian Pemuda dan Olahraga untuk mengadakan pelatihan jangka panjang karena banyak kejuaraan selain Kejuaraan Dunia Senam yang akan diikuti seperti SEA Games, Asian Championship.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

antaranews /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Bahlil Akui Banyak Aspirasi dari Pengurus Agar Jokowi Jadi Pengurus GolkarBahlil Akui Banyak Aspirasi dari Pengurus Agar Jokowi Jadi Pengurus GolkarKetua Umum Partai Golkar, Bahlil Lahadalia, angkat bicara soal munculnya isu Presiden RI ke-7, Joko Widodo, akan bergabung dan menjadi pengurus partai yang dia pimpinnya.
Baca lebih lajut »

PDIP Akui Sejak Awal Bidik Anies Jadi Cagub Jakarta, Jauh Sebelum Ahok Jadi PengurusPDIP Akui Sejak Awal Bidik Anies Jadi Cagub Jakarta, Jauh Sebelum Ahok Jadi PengurusAhok menegaskan DPP PDI Perjuangan tidak pernah sekalipun membahas akan mengusung Anies Baswedan sebagi calon Gubernur DKI Jakarta
Baca lebih lajut »

Anas Urbaningrum: Kabinet Besar Prabowo Butuh Kerja Besar dan Prestasi BesarAnas Urbaningrum: Kabinet Besar Prabowo Butuh Kerja Besar dan Prestasi BesarKetua Umum PKN Anas Urbaningrum meminta kepada Prabowo Subianto untuk mengawal seluruh program kerja di jajaran kementerian kabinetnya agar tak ada penyelewengan.
Baca lebih lajut »

Gaet Instruktur Jerman, Akuatik Indonesia Gelar Pelatihan Renang untuk KeselamatanGaet Instruktur Jerman, Akuatik Indonesia Gelar Pelatihan Renang untuk KeselamatanPengurus Besar (PB) Akuatik Indonesia mengundang Christian Karsch, instruktur renang bersertifikat dari World Aquatics asal Jerman,
Baca lebih lajut »

INW: Peredaran Narkoba Masih jadi Tantangan Besar Bagi IndonesiaINW: Peredaran Narkoba Masih jadi Tantangan Besar Bagi IndonesiaJPNN.com : Indonesia Narcotic Watch (INW) menilai peredaran narkoba masih menjadi tantangan ke depan bagi negara.
Baca lebih lajut »

Jadi Musuh Besar Timnas Indonesia, Pemain Vietnam Doan Van Hau Kena Karma hingga Digeser Pemain NaturalisasiJadi Musuh Besar Timnas Indonesia, Pemain Vietnam Doan Van Hau Kena Karma hingga Digeser Pemain NaturalisasiBerita Jadi Musuh Besar Timnas Indonesia, Pemain Vietnam Doan Van Hau Kena Karma hingga Digeser Pemain Naturalisasi terbaru hari ini 2024-11-01 13:54:43 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-15 05:17:19