Jadi Negara Mitra di Hannover Messe 2020, RI Unjuk Kemampuan Industri 4.0

Indonesia Berita Berita

Jadi Negara Mitra di Hannover Messe 2020, RI Unjuk Kemampuan Industri 4.0
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 SINDOnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 60 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 27%
  • Publisher: 51%

Indonesia akan menempati panggung utama pameran terbesar dunia untuk teknologi industri yang berlangsung 20-24 April 2020...

Indonesia akan unjuk kemampuan industri manufaktur nasional dalam bertransformasi menuju industri 4.0 di Hannover Messe 2020. Foto/Ilustrasi- Indonesia terpilih sebagai negara mitra pada pameran terbesar dunia untuk teknologi industri, Hannover Messe 2020. Hal itu dinilai menjadi momentum yang tepat untuk menunjukkan kemampuan industri manufaktur nasional di mata dunia dalam bertransformasi menuju industri 4.0.

Dia menambahkan, Hannover Messe 2020 juga merupakan salah satu upaya Indonesia untuk memperkenalkan peta jalan Making Indonesia 4.0 yang sudah dicanangkan oleh Presiden Joko Widodo. Kesempatan itu juga akan digunakan untuk mendorong peningkatan investasi sektor industri manufaktur dan pengembangan infrastruktur digital di Indonesia.Airlangga menambahkan, Indonesia terus berjuang untuk menjadi pemimpin ekonomi digital di Asia Tenggara pada tahun 2020.

Berdasarkan peta jalan tersebut, pada tahap awal implementasi industri 4.0, Indonesia akan lebih fokus mengembangkan lima sektor manufaktur andalannya, yakni industri makanan dan minuman, tekstil dan pakaian, automotif, kimia, serta elektronika. Kelima sektor itu yang dipilih karena mampu memberikan kontribusi hingga 60% terhadap PDB nasional, nilai ekspor, dan penyerapan tenaga kerja.

Penerapan industri 4.0 diyakini memberikan efek ganda bagi Indonesia melalui peningkatan pertumbuhan ekonomi sebesar 1-2% dari baseline 5%, peningkatan kontribusi sektor manufaktur terhadap PDB nasional hingga 25%, peningkatan ekspor bersih hingga 10%, serta peningkatan biaya penelitian dan pengembangan sekitar 2% dari PDB.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

SINDOnews /  🏆 40. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

'Koperasi Jadi Kunci Indonesia Jadi Negara Ekonomi Terkuat''Koperasi Jadi Kunci Indonesia Jadi Negara Ekonomi Terkuat'Milenial merupakan generasi yang menolak bentuk feodalisme politik dan ekonomi.
Baca lebih lajut »

Anggaran Rehab Sekolah DKI Naik dari Rp 16 M Jadi Rp 2,57 Triliun pada 2020Anggaran Rehab Sekolah DKI Naik dari Rp 16 M Jadi Rp 2,57 Triliun pada 2020Jika dihitung, maka anggaran ini naik sekitar 160 kali lipat dari anggaran tahun sebelumnya.
Baca lebih lajut »

Pembangunan SDM jadi fokus RPJMN 2020-2024Pembangunan SDM jadi fokus RPJMN 2020-2024Pengembangan kualitas sumber daya manusia (SDM) menjadi fokus dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) 2020-2024.\r\n\r\n"Penekanan adalah ...
Baca lebih lajut »

Anggaran TGUPP Anies Meroket, Rp1 M di 2016 jadi Rp26,5 M di 2020Anggaran TGUPP Anies Meroket, Rp1 M di 2016 jadi Rp26,5 M di 2020Awal pembentukan TGUPP di 2016, anggaran yang dialokasikan adalah Rp1 miliar yang lalu meningkat jadi Rp18,99 miliar pada 2019 dan akan meningkat lagi jadi Rp26,5 miliar pada 2020.
Baca lebih lajut »

Plafon 2020, Anggaran TGUPP Anies Naik Jadi Rp 26,5 MiliarPlafon 2020, Anggaran TGUPP Anies Naik Jadi Rp 26,5 MiliarPenggunaan anggaran tim ahli pembantu Gubernur Anies Baswedan tidak bisa diawasi.
Baca lebih lajut »

Utang Negara Berkembang Naik Jadi USD7,8 Triliun pada 2018Utang Negara Berkembang Naik Jadi USD7,8 Triliun pada 2018Diluar 10 negara pengutang terbesar (Argentina, Brasil, China, India, Indonesia, Meksiko, Rusia, Afrika Selatan, Thailand,...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-04-17 19:15:49