Ketum PSSI Iwan Bule kepleset lidah sebut 'hadirin yang berbahagia' saat konferensi pers Tragedi Kanjuruhan
Sekitar 125 orang meninggal dunia, menjadi korban insiden mengerikan itu dengan ratusan orang lainnya juga mengalami luka-luka.
Pada Minggu malam WIB, Iwan Bule yang ditemani oleh Menteri Pemuda dan Olahraga , Zainudin Amali dan Kapolri, Listyo Sigit Prabowo, pun menggelar konferensi pers di sebuah rumah sakit di Malang untuk memberikan informasi terkait kabar terkini dari insiden tersebut. Namun, sebuah kalimat yang tidak pantas dilontarkan oleh Iwan Bule ketika membuka konferensi pers itu.
Alhasil, netizen beramai-ramai menghardik Iwan Bule. Bahkan, ada yang meminta Iwan Bule turun dari jabatannya sebagai Ketua PSSI.“Kualitas seseorang bisa terlihat jelas dari sikapnya di kondisi krisis. Dan mirisnya, kita belum punya pejabat yang berkualitas. Mundur dari jabatan woy @iriawan84!!! Bentak akun @larungbiru.
“Berucap tanpa dipikir, sudah sangat jelas kalau dia emang enggak terlalu peduli sama para korban,” sahut akun @fajarriyantober.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Korban Arema vs Persebaya Ratusan Nyawa, Ketua Umum PSSI: Liga 1 Dihentikan Satu Pekan - Tribunnews.comKetua Umum PSSI menyesalkan tindakan aremania di laga Arema vs Persebaya yang menyebabkan kerusuhan berujung jatuhnya korban jiwa ratusan nyawa
Baca lebih lajut »
Netizen Menangis Minta Ketua Umum PSSI Mundur karena Buka Jumpa pers dengan Hadirin yang BerbahagiaDi tengah duka tersebut, Iwan Bule justru melakukan blunder dalam melakukan sambutan.
Baca lebih lajut »
Buntut Tragedi Kanjuruhan, IPW Desak Ketua PSSI Mundur hingga Minta Kapolri Copot Kapolres MalangIndonesia Police Watch mendesak Ketua Umum PSSI Mochamad Iriawan (Iwan Bule) untuk mundur dari jabatannya.
Baca lebih lajut »
Ketua Umum PSSI Iwan Bule Pimpin Investigasi Tragedi Usai Laga Arema vs Persebaya di Kanjuruhan - Tribunnews.comKetua Umum PSSI Mochamad Iriawan atau Iwan Bule memimpin langsung investigasi tragedi Kanjuruhan
Baca lebih lajut »
Insiden Maut Kanjuruhan Coreng Wajah Sepak Bola Indonesia!Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan menegaskan, pihaknya mendukung penuh penyeldikan aparat kepolisian
Baca lebih lajut »