Ivan Gunawan Berikan Motor pada Kakek yang Bersepeda 15 KM untuk Vaksin Sindonews BukanBeritaBiasa .
JAKARTA - Ivan Gunawan memberikan hadiah motor dan uang tunai Rp2 juta untuk Safarudin. Kakek yang akrab disapa Safar itu viral di media sosial karena mengayuh sepeda sejauh 15 km untuk vaksinasi Covid-19 .
"Ivan Gunawan Group @ivan_gunawan memberikan apresiasi kepada Pak Sapar berupa 1 motor matic dan donasi tunai sebesar 2 Juta Rupiah," tulis Ivan Gunawan di Instagram priabadinya, Sabtu .Presenter sekaligus desainer itu ingin memberikan apresiasi kepada kakek Safar. Pasalnya, di tengah banyak orang yang menolak untuk vaksin, namun ia paham betul pentingnya vaksinasi selama pandemi Covid-19 ."Shayy...
"Kakek berumur 64 tahun tersebut bernama Pak Sapar. Perjuangan itu membuat @ivan_gunawan Group mengapresiasi penuh usaha Pak Sapar yang mengerti pentingnya vaksinasi dalam memerangi Covid-19," sambungnya.Lebih lanjut, pria yang dikabarkan dekat dengan Ayu Ting Ting itu berharap kisah kakek Safar ini bisa menjadi contoh untuk masyarakat Indonesia agar tidak takut untuk vaksinasi.
Lihat Juga: Istrinya Sakit sampai Ditolong Raffi Ahmad dan Nagita Slavina, Ferry Irawan Malah Asyik Bikin Video! Anggi Novita: Tega Ya
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Kakek Safarudin Nekat Bersepeda 15 KM Demi Divaksin, Ivan Gunawan Beri Hadiah IniIvan Gunawan memberikan hadiah sebuah skutik kepada seorang kakek yang bersepeda untuk divaksin. IvanGunawan
Baca lebih lajut »
Dukung Ayu Ting Ting Laporkan Haters, Ivan Gunawan: Mungkin itu Sudah Sangat KeterlaluanPembawa acara Ivan Gunawan mendukung sikap Ayu Ting Ting untuk melaporkan perundung Bilqis ke kepolisian. AyuTingTing
Baca lebih lajut »
Dukung Langkah Orang Tua Ayu Ting Ting Sambangi Kediaman Haters, Ivan Gunawan: Supaya Netizen Jera - Tribunnews.comIvan memaklumi aksi Umi Kalsum dan Ayah Ojak yang langsung ke Bojonegoro untuk menemui Kartika Damayanti.
Baca lebih lajut »
Kakek Safarudin Nekat Bersepeda 15 KM Demi Divaksin, Ivan Gunawan Beri Hadiah IniIvan Gunawan memberikan hadiah sebuah skutik kepada seorang kakek yang bersepeda untuk divaksin. IvanGunawan
Baca lebih lajut »
Kisah Kakek Safar asal Makassar, Rela Pinjam Sepeda dan Bersepeda 15 Km demi Ikut Vaksinasi - Tribunnews.comCerita haru seorang kakek yang rela bersepeda sejauh 15 kilometer demi mengikuti vaksinasi Covid-19, viral di media sosial.
Baca lebih lajut »
Kakek yang Kayuh Sepeda 15 Km demi Vaksin: Lama Menunggu, Saya Belum Makan dari Pagi'Waktu ikut vaksinasi sebenarnya saya belum makan sejak pagi sampai malam, nanti kembali ke rumah baru makan bersama istri dan anak-anak,' tutur Safaruddin. / Regional
Baca lebih lajut »