Istana: Biasanya Ratusan Orang Hadir, Kini Hanya 20 Orang...

Indonesia Berita Berita

Istana: Biasanya Ratusan Orang Hadir, Kini Hanya 20 Orang...
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 41 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 68%

Thread: Upacara Peritangat HUT RI ke-75 di Istana Merdeka Tak Seperti Biasanya - DirgahayuRepublikIndonesia DirgahayuIndonesia

"Tentunya dari konsep adalah sangat sederhana sekali. Biasanya ratusan peserta mengikuti upacara, sekarang hanya 20 peserta upacara dan di mimbar kehormatan hanya 14 orang saja," ujar Bey dalam siaran langsung peringatan detik-detik proklamasi di Istana Merdeka, sebagaimana dikutip dari Kompas TV.

Adapun, tamu undangan semisal duta besar negara sahabat dan masyarakat diarahkan untuk menyaksikan upacara secara virtual. Oleh sebab itu, perbedaan paling mencolok lainnya adalah keriuhan acara yang biasanya ramai, kini otomatis sepi."Yang biasanya pada pukul 09.00 WIB ini sudah ramai dengan kegiatan seni dan budaya di halaman Istana Merdeka, sekarang dipindahkan ke televisi atau ruang virtual," kata Bey.

Kendati demikian, ia meyakini peringatan detik-detik proklamasi tetap berlangsung khidmat dan tidak kekurangan makna meski dilakukan dengan menerapkan protokol kesehatan yang ketat. "Hanya dengan protokol kesehatan kita dapat terhindar dari penularan Covid-19. Walau bagaimanapun kita menerapkan protokol kesehatan, acara tetap khidmat dan semarak," lanjut dia.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

kompascom /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Istana Merdeka Tak Seramai Biasanya, Ruang Tunggu Mantan Presiden-Wapres KosongIstana Merdeka Tak Seramai Biasanya, Ruang Tunggu Mantan Presiden-Wapres KosongIstana Merdeka Tak Seramai Biasanya, Ruang Tunggu Mantan Presiden-Wapres Kosong dirgahayuindonesia 75tahunmerdeka BangkitdariPandemi
Baca lebih lajut »

Kebakaran 'Ekstrim' Landa California, Ratusan Orang MengungsiKebakaran 'Ekstrim' Landa California, Ratusan Orang MengungsiKebakaran, yang dijuluki Lake Fire, meluas menjadi lebih dari 6.880 hektar, memaksa hingga 1.500 orang meninggalkan rumah...
Baca lebih lajut »

Ratusan Ribu Orang Gelar 'Aksi bagi Kebebasan' di BelarusiaRatusan Ribu Orang Gelar 'Aksi bagi Kebebasan' di BelarusiaSedikitnya 100 ribu orang yang memprotes Presiden Belarusia, berkumpul di Minsk pada Minggu (16/8). Ini adalah demonstrasi hari ke-9 berturut-turut setelah sebuah pemilu yang disengketakan, kembali memenangkan Alexander Lukashenko. Antara 100 ribu sampai 200 ribu orang berkumpul untuk 'Aksi...
Baca lebih lajut »

Istana soal Bajak Momentum Krisis ala Jokowi: Reformasi Segala SektorIstana soal Bajak Momentum Krisis ala Jokowi: Reformasi Segala SektorMenurut Fadjroel, Jokowi ingin pola pikir dan etos kerja bangsa Indonesia berubah. Juru Bicara Presiden Fadjroel Rachman...
Baca lebih lajut »

Viral Warga 'Cat' Desain Resmi Spanduk HUT Ke-75 RI, Begini Respons IstanaViral Warga 'Cat' Desain Resmi Spanduk HUT Ke-75 RI, Begini Respons IstanaDi media sosial, beredar video warga yang 'mengecat' desain resmi spanduk HUT ke-75 RI. Pihak Istana Kepresidenan angkat bicara. SpandukHUTRI
Baca lebih lajut »

Warganet Kritik Para Artis yang Promosikan RUU Cipta Kerja, Istana Bantah Berikan Bayaran - Tribunnews.comWarganet Kritik Para Artis yang Promosikan RUU Cipta Kerja, Istana Bantah Berikan Bayaran - Tribunnews.comDinilai tak mengerti perasaan para pekerja buruh, Gofar Hilman dan Ardhito Pramono meminta maaf terkait video promosi IndonesiaButuhKerja.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-31 11:12:55