Dalam pidatonya tentang Visi Indonesia 2019-2024 di Sentul, Bogor, Jokowi membeberkan lima fokus kerja pemerintahannya ke depan.
TEMPO.CO, Jakarta - Kepala Kantor Staf Presiden Moeldoko membantah Presiden Joko Widodo atau Jokowi mengabaikan isu hak asasi manusia dan pemberantasan korupsi. Menurut dia, tidak munculnya dua isu tersebut dalam pidato Visi Indonesia Jokowi tadi malam hanya masalah teknis.Baca: Pidato Jokowi Dikritik Karena Tak Singgung soal Hukum dan HAM'Jadi begini, semua tidak dioleskan dalam kata-kata,' kata Moeldoko di kantornya, Jakarta, Senin, 15 Juli 2019.
Terkait isu penegakan HAM, Moeldoko berdalih Jokowi tetap memperhatikan hal itu. Ia mencontohkan sikap Jokowi yang mempersilakan terpidana pelanggaran UU ITE, Baiq Nuril, untuk mengajukan amnesti. 'Tidak mengabaikan sama sekali. Buktinya soal-soal seperti Baiq ini,', ujarnya.Baca: Pidato Jokowi Tak Singgung Hukum dan HAM, Ini Penjelasan TKNSebelumnya, dalam pidatonya tentang Visi Indonesia 2019-2024 di Sentul, Bogor, Jokowi membeberkan lima fokus kerja pemerintahannya ke depan.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Istana Pastikan Jokowi dan Prabowo Tak Bahas Habib Rizieq'Nggak ada pembahasan itu sama sekali. Tidak ada pembahasan,' kata Pramono Agung. PertemuanJokowiPrabowo HabibRizieq
Baca lebih lajut »
Istana Jelaskan Makna Wayang di Belakang Jokowi-PrabowoPertemuan Presiden Jokowi dan Ketum Gerindra Prabowo Subianto dinilai penuh simbol. Begini penjelasannya:
Baca lebih lajut »
Sambangi Istana, Baiq Nuril akan Ajukan Amnesti ke JokowiBaiq Nuril Maknun mendatangi Kantor Staf Presiden (KSP). Kedatangan Baiq Nuril untuk mengajukan permohonan amnesti kepada presiden Joko Widodo. BaiqNuril amnesti Jokowi
Baca lebih lajut »
Tanggapi Isu Reshuffle, Golkar Singgung Target Jokowi 5 Tahun ke DepanGolkar menegaskan isu reshuffle kabinet Presiden Joko Widodo (Jokowi) merupakan hak penuh dari Jokowi.
Baca lebih lajut »
Prabowo Siap Bantu, Jokowi Bicara Pentingnya BersatuPrabowo menyatakan siap membantu pemerintahan Jokowi, sementara Jokowi berbicara pentingnya bersatu. Bagaimana isi pernyataan penting dua tokoh bangsa ini? Jokowi Prabowo
Baca lebih lajut »