Israel Serang Lagi Markas UNIFIL, Eropa Mengecam Keras, AS Hanya Mengimbau

Timur Tengah Berita

Israel Serang Lagi Markas UNIFIL, Eropa Mengecam Keras, AS Hanya Mengimbau
IsraelLebanonPasukan Perdamaian Pbb
  • 📰 hariankompas
  • ⏱ Reading Time:
  • 70 sec. here
  • 9 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 52%
  • Publisher: 70%

Militer Israel menyerang lagi markas pasukan PBB di Lebanon selatan. Sejumlah negara Eropa sebut serangan itu disengaja.

terluka setelah militer Israel menyerang sebuah lokasi tak jauh dari menara pengawas pasukan PBB di Lebanon selatan, Jumat . Ledakan juga mengguncang pangkalan utama pasukan PBB di sana.

Detail serangan pada hari Jumat disampaikan Kepala Staf Angkatan Bersenjata Irlandia Letnan Jenderal Sean Clancy kepada stasiun televisi RTE. Dia mengatakan, militer Israel menyerang menara pengawas di pangkalan utama UNIFIL di wilayah Naqoura, Lebanon selatan. Dua anggota UNIFIL asal Sri Lanka terluka akibat serangan itu.

. Militer Israel mengklaim, mereka telah mengirimkan peringatan beberapa jam sebelumnya dan mendesak anggota UNIFIL untuk berlindung.Itu adalah tembakan langsung. Jadi dari sudut pandang militer, ini bukan tindakan yang tidak disengaja. Ini adalah tindakan langsung. Tak ada kecaman dari Amerika Serikat, pendukung dan pelindung Israel. Presiden AS Joe Biden hanya mengatakan, dirinya telah meminta Israel untuk tidak menembaki pasukan UNIFIL.

Berbeda dengan Rusia yang mengungkapkan kemarahan atas insiden itu. Moskwa mendesak Israel menahan diri dari ”tindakan-tindakan memusuhi” pasukan PBB.Sejumlah anggota pasukan penjaga perdamaian PBB asal Spanyol tengah berbincang dengan militer Lebanon di kawasan Marjayoun, Lebanon selatan, Selasa . Clancy memiliki pandangan senada dengan Martin. ”Menurut saya, ini adalah pelanggaran yang sangat serius, tindakannya gegabah dan mereka harus bertanggung jawab atas apa yang terjadi dalam situasi apa pun,” katanya.Presiden Minta Prajurit TNI Penjaga Perdamaian di Lebanon untuk Berhati-hati

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

hariankompas /  🏆 8. in İD

Israel Lebanon Pasukan Perdamaian Pbb Unifil Hizbullah Perang Hizbullah-Israel

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Israel Pasca Serangan Rudal Iran: Siapapun yang Serang Kami, Kami Serang BalikIsrael Pasca Serangan Rudal Iran: Siapapun yang Serang Kami, Kami Serang BalikIni merupakan kali kedua sepanjang tahun 2024, Iran melancarkan serangan langsung ke Israel.
Baca lebih lajut »

[KABAR DUNIA SEPEKAN] Iran Serang Israel Lagi[KABAR DUNIA SEPEKAN] Iran Serang Israel LagiKabar Dunia Sepekan kali ini mencakup berita Iran menyerang Israel lagi, dan penjelasan kasus P Diddy.
Baca lebih lajut »

Setahun Perang Israel-Hamas, Hubungan Uni Eropa-Israel TegangSetelah serangan teror Hamas pada 7 Oktober 2023,negara-negara anggota Uni Eropa bersatu dengan Israel. Setahun setelah konflik terjadi,penderitaan warga sipil akibat operasi militer Israel ‘menguji‘ komitmen tersebut.
Baca lebih lajut »

Iran Serang Israel, Biden: Jangan Salah, AS Sepenuhnya Dukung IsraelIran Serang Israel, Biden: Jangan Salah, AS Sepenuhnya Dukung IsraelPresiden AS Joe Biden telah menegaskan kembali dukungan AS untuk Israel setelah serangan rudal balistik Iran.
Baca lebih lajut »

Israel Serang Prajurit TNI di Lebanon, Menlu Retno Ultimatum Keras IsraelIsrael Serang Prajurit TNI di Lebanon, Menlu Retno Ultimatum Keras IsraelMenteri Luar Negeri menyebut serangan terhadap personel penjaga perdamaian dan properti PBB di markas UNIFIL di Lebanon, sebagai pelanggaran besar hukum internasional.
Baca lebih lajut »

Klinik Spesialis Jantung Pertama Resmi Beroperasi di Serang, Warga tidak Perlu Lagi Berobat Jauh ke Luar KotaKlinik Spesialis Jantung Pertama Resmi Beroperasi di Serang, Warga tidak Perlu Lagi Berobat Jauh ke Luar KotaKlinik Utama Jantung Hasna Medika Serang resmi beroperasi melayani kebutuhan pengobatan jantung warga Serang
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-19 22:37:26