Investor Asing Kembali Masuk ke Indonesia

EKONOMI Berita

Investor Asing Kembali Masuk ke Indonesia
INVESTASIDANA ASINGSBN
  • 📰 cnbcindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 86 sec. here
  • 8 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 55%
  • Publisher: 74%

Pada pekan lalu, investor asing kembali masuk ke pasar keuangan domestik Indonesia. Hal ini ditandai dengan peningkatan volume transaksi di pasar SBN dan saham. Selisih imbal hasil antara SBN Indonesia dan US Treasury yang semakin melebar menjadi daya tarik tersendiri bagi investor asing.

Arus dana asing terpantau masuk dari pasar keuangan domestik pada pekan lalu. Investor asing mulai masuk ke Indonesia bersamaan dengan semakin melebarnya selisih antara bunga SBN Indonesia dan US Treasury.

Bank Indonesia (BI) merilis data transaksi 30 Desember 2024-1 Januari 2025, investor asing tercatat beli neto sebesar Rp1,08 triliun, terdiri dari beli neto Rp0,32 triliun di pasar saham, beli neto Rp1,94 triliun di pasar Surat Berharga Negara (SBN), dan jual neto Rp1,17 triliun di Sekuritas Rupiah Bank Indonesia (SRBI). Masuknya dana asing ini menjadi kabar baik bagi pemerintahan Presiden Prabowo Subianto untuk memasuki 2025. Masuknya dana asing bisa memperkuat pasar saham dan nilai tukar rupiah. Selama tahun 2024, berdasarkan data setelmen sampai dengan 31 Desember 2024, investor asing tercatat beli neto sebesar Rp15,74 triliun di pasar saham, Rp34,59 triliun di pasar SBN dan Rp161,99 triliun di SRBI. Jika dibandingkan dengan pekan keempat Desember 2024, investor asing pada saat itu masih melakukan net sell sebesar Rp4,31 triliun mengingat selisih rata-rata imbal hasil antara SBN tenor 10 tahun dengan US Treasury tenor 10 tahun sebesar 2,44%. Sedangkan pada pekan lalu, selisih rata-rata imbal hasilnya melebar menjadi 2,455%. Hal ini yang ditengarai menjadi daya tarik tersendiri bagi investor asing untuk menempatkan dananya di Tanah Air. Volume perdagangan obligasi pemerintah pada 2 Januari 2025 pun tampak cukup tinggi setidaknya dalam satu bulan terakhir. Dalam laporan BRI Danareksa Sekuritas menunjukkan volume perdagangan berdasarkan jatuh tempo pada 2 Januari 2025 sebesar Rp73,08 triliun dengan dominasi pada obligasi pemerintah tenor 5-15 tahun sebesar Rp30,83 triliun.Ke depan, surat utang Indonesia masih akan menawarkan imbal hasil yang menarik bagi seluruh investor baik domestik maupun asing di tengah kebutuhan akan pendanaan berbagai program yang ada disepanjang 202

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

cnbcindonesia /  🏆 7. in İD

INVESTASI DANA ASING SBN PASAR SAHAM IMBAL HARGA

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

2 Bulan Ditinggal Investor Asing, Seburuk Itukah Indonesia?2 Bulan Ditinggal Investor Asing, Seburuk Itukah Indonesia?Arus dana asing terpantau kembali keluar dari pasar keuangan domestik selama sembilan pekan beruntun.
Baca lebih lajut »

Menteri Rosan: Indonesia Makin Ramah Investor Asing, Daftar Negatif Investasi Tinggal 6 IndustriMenteri Rosan: Indonesia Makin Ramah Investor Asing, Daftar Negatif Investasi Tinggal 6 Industri Berita Menteri Rosan: Indonesia Makin Ramah Investor Asing, Daftar Negatif Investasi Tinggal 6 Industri  terbaru hari ini 2024-12-10 08:38:40 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »

Benarkah investor asing mulai beranjak meninggalkan Indonesia?Benarkah investor asing mulai beranjak meninggalkan Indonesia?Sebuah studi menarik dirilis oleh FIHRRST (Foundation for International Human Rights Reporting Standards) memberikan gambaran utuh dan mendalam tentang ...
Baca lebih lajut »

RI Makin Ramah Investor Asing, Daftar Negatif Investasi Tinggal 6 IndustriRI Makin Ramah Investor Asing, Daftar Negatif Investasi Tinggal 6 IndustriMenteri Investasi Rosan Roeslani menyatakan Indonesia terbuka bagi investor asing dengan revisi DNI.
Baca lebih lajut »

Asing Borong SBN RI Tapi Rupiah Malah Melemah, Ini Kata Bos BIAsing Borong SBN RI Tapi Rupiah Malah Melemah, Ini Kata Bos BIGubernur BI Perry Warjiyo mengungkapkan investor asing mencatatkan pembelian bersih (net inflow) di Surat Berharga Negara (SBN) sepanjang bulan Desember.
Baca lebih lajut »

Investor Asing Masih Catat Nett outflow Terbesar dari Pasar SahamInvestor Asing Masih Catat Nett outflow Terbesar dari Pasar SahamBank Indonesia melaporkan investor asing masih mencatat nett outflow sebesar 2,4 miliar dolar AS atau sekitar Rp39 triliun selama kuartal IV-2024 hingga data 16 Desember. Arus modal keluar terbanyak dari pasar saham mencapai 1,9 miliar dolar AS. Meskipun ada penurunan, posisi cadangan devisa Indonesia tetap tinggi di US$150,2 miliar. Bank Indonesia memperkirakan neraca pembayaran Indonesia pada 2024 tetap daya tahan
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-16 11:16:08