Inter Siap Tukar Guling Bruno Fernandes dengan Joao Mario

Indonesia Berita Berita

Inter Siap Tukar Guling Bruno Fernandes dengan Joao Mario
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 25 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 63%

Fernandes mengaku masih mengikuti perkembangan sepak bola Italia.

REPUBLIKA.CO.ID, LISABON -- Inter Milan tertarik mendatangkan gelandang tengah Sporting Lisbon, Bruno Fernandes pada bursa transfer musim panas kali ini. I Nerazzurri rencananya bakal menggunakan Joao Mario sebagai alat tukar demi mendatangkan Fernandes ke Giuseppe Meazza.

Reputasi pesepak bola 24 tahun pun semakin meningkat setelah berhasil membawa timnas Portugal memenangkan UEFA Nations League 2019. Portugal mengalahkan Belanda 1-0. "Saya tidak punya ide sedikit pun jika memang benar bahwa Inter tertarik pada saya. Mereka memiliki Pelatih hebat yang melakukan dengan sangat baik di Juventus dan timnas Italia. Tentu saja, melihat nama saya dikaitkan dengan Inter adalah suatu kehormatan," kata Fernandes kepada Sport Mediaset, Senin .

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Dybala Dilaporkan Enggan Pindah ke Inter MilanDybala Dilaporkan Enggan Pindah ke Inter MilanDybala dikabarkan menuju pintu keluar dari Juventus dalam waktu dekat.
Baca lebih lajut »

Skriniar Yakin Inter Raih Scudetto Bersama ConteSkriniar Yakin Inter Raih Scudetto Bersama ConteInter diyakini masuk ke dalam peta persaingan memenangkan Scudetto musim depan.
Baca lebih lajut »

Presiden Napoli Tolak Jual Pemain ke Inter MilanPresiden Napoli Tolak Jual Pemain ke Inter MilanNerazzurri berhasil finis di posisi keempat pada musim lalu, yang membuat mereka ingin memperkuat tim untuk bisa lebih bersaing dengan Juventus dan Napoli pada musim depan.
Baca lebih lajut »

Inter Tawarkan Uang dan Perisic untuk Lukaku, MU Jual MahalInter Tawarkan Uang dan Perisic untuk Lukaku, MU Jual MahalManchester United dikabarkan telah menolak tawaran menggiurkan dari Inter Milan untuk mendapatkan penyerang Romelu Lukaku
Baca lebih lajut »

BTS Siap Manjakan Army di Seluruh Dunia dengan Merilis Mobile GameBTS Siap Manjakan Army di Seluruh Dunia dengan Merilis Mobile GameBTS akan merilis mobile game pada 26 Juni mendatang.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-10 12:34:27