Inter Pertahankan Rekor 100%, Alexis Sanchez Diganjar Kartu Merah

Indonesia Berita Berita

Inter Pertahankan Rekor 100%, Alexis Sanchez Diganjar Kartu Merah
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 36 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 92%

Bagi Sanchez, gol ke gawang Sampdoria adalah gol pertamanya saat berseragam Nerazzurri.

Berlaga di Stadion Luigi Ferraris, markas Sampdoria, tim asuhan Antonio Conte itu unggul 2-0 di babak pertama melalui gol yang dicetak Stefano Sensi dan Alexis Sanchez.

Pada babak kedua, Sampdoria menipiskan ketinggalan melalui Jakub Jankto pada menit ke-55. Namun, Inter kembali memperlebar jarak pada menit ke-61 melalui Roberto Gagliardini. Gol itu juga menyudahi dahaga golnya di liga selama hampir setahun. Terakhir, Sanchez mencetak gol di liga saat membela Manchester United melawan Newcastle United, 7 Oktober 2018.

Sayangnya, debut gol manis Sanchez itu harus diwarnai dengan insiden kartu merah. Ia diusir wasit setelah menerima kartu kuning kedua, karena dianggap melakukan diving di dalam kotak penalti. Atas hasil ini, Inter Milan kukuh di puncak klasemen dengan poin 18 dari enam pertandingan. Unggul dua poin dari Juventus di posisi kedua.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

mediaindonesia /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kemenangan Inter atas Sampdoria Dinodai Kartu Merah SanchezKemenangan Inter atas Sampdoria Dinodai Kartu Merah SanchezKemenangan Inter Milan 3-1 atas Sampdoria di Stadion Comunale Luigi Ferraris, Sabtu (28/9), diwarnai kartu merah Alexis Sanchez.
Baca lebih lajut »

Sampdoria Vs Inter Milan, Gol dan Kartu Merah Perdana Alexis SanchezSampdoria Vs Inter Milan, Gol dan Kartu Merah Perdana Alexis SanchezDuel Sampdoria vs Inter Milan di Stadion Luigi Ferraris terjadi pada pertandingan pekan ke-6 Serie A - kasta teratas Liga Italia.
Baca lebih lajut »

Sampdoria Vs Inter Milan: Sanchez Dua Gol, Nerazzurri Menang 3-1Sampdoria Vs Inter Milan: Sanchez Dua Gol, Nerazzurri Menang 3-1Inter Milan berhasil melanjutkan rangkaian kemenangan di Liga Italia. Menghadapi Sampdoria, La Beneamata menang 3-1 dengan Alexis Sanchez mencetak dua gol.
Baca lebih lajut »

Sampdoria Vs Inter Milan: Sanchez Bikin Gol, Nerazzurri Menang 3-1Sampdoria Vs Inter Milan: Sanchez Bikin Gol, Nerazzurri Menang 3-1Inter Milan berhasil melanjutkan rangkaian kemenangan di Liga Italia. Menghadapi Sampdoria, Inter menang 3-1 dengan Alexis Sanchez jadi starter dan bikin gol.
Baca lebih lajut »

Jadwal Liga Italia, Juventus dan Inter Milan Bertanding Hari IniJadwal Liga Italia, Juventus dan Inter Milan Bertanding Hari IniJadwal Liga Italia, Juventus sedang mengalami krisis bek sayap akibat sejumlah pemain yang cedera dan berhalangan tampil.
Baca lebih lajut »

Antonio Conte Sebut Inter Bisa Kalahkan Tim Mana PunAntonio Conte Sebut Inter Bisa Kalahkan Tim Mana PunInter tampil perkasa meski bermain dengan sepuluh pemain.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-04-24 12:27:43