Sebelum melakoni duel pada Minggu (17/8/2022) dini hari WIB, Li Jingliang sadar diri dia menjadi petarung yang diremehkan dalam laga tersebut
JUARA.NET - Petarung China, Li Jingliang, mengungkapkan sosok lawan yang ingin dia ajak berduel usai mengalahkan Muslim Salikhov di gelaran UFC Long Island.Sebelum melakoni duel pada Minggu dini hari WIB, Li Jingliang sadar diri dia menjadi petarung yang diremehkan dalam laga tersebut.
Petarung yang dia hadapi dalam hajatan ini adalah jagoan Dagestan, Muslim Salikhov, yang punya nama besar di China.Muslim Salikhov tercatat sebagai satu dari dua petarung non-China yang pernah menjadi juara ajang kejuaraan tarung asli Negeri Tirai Bambu, Wushu Sanda. Dalam prosesnya menjadi juara di Wushu Sanda, Muslim Salikhov disebut Li Jingliang telah mengalahkan banyak petarung legendaris China.
Kendati demikian, Li mampu menunjukkan kapasitasnya sebagai peng-KO ulung saat bersua Muslim Salikhov di oktagon UFC Long Island.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
AFC Resmi Umumkan Indonesia Calon Tuan Rumah Piala Asia 2023, Ada yang Terkejut - Bolasport.comDari keempat negara kandidat, hanya Indonesia yang tercatat belum pernah menjadi tuan rumah tunggal di ajang Piala Asia BanggaSepakBolaKita
Baca lebih lajut »
Ada Bayangannya, Islam Makhachev vs Charles Oliveira Dianggap Jadi Ajang Kembalinya Khabib - Bolasport.comPengumuman mengenai pertarungan Charles Oliveira melawan Islam Makhachev yang dijadwalkan mentas pada gelaran UFC 280, terbukti mengguncang seluruh jagat MMA
Baca lebih lajut »
Paulo Dybala Akan Jadi Pemain Baru AS Roma dalam Hitungan Jam - Bolasport.comPaulo Dybala terbang dengan jet pribadi bersama pemilik Roma dan manajer umum Tiago Pinto, menuju Portugal untuk menjalani tes medis.
Baca lebih lajut »
Modal Manis Persija di Liga 1 2022/2023, Macan Kemayoran Sudah Bangun dari Tidurnya - Bolasport.comKemenangan atas RANS Nusantara membuat Persija semakin percaya diri untuk menatap Liga 1 musim 2022/2023 BanggaSepakBolaKita
Baca lebih lajut »
Jadi Harapan Baru Jakmania, Simak Profil 3 Pemain Asing Anyar Persija Jakarta - Bolasport.comTiga pemain asing Persija Jakarta tengah menjadi sorotan usai tampil apik dalam laga uji coba melawan Rans Nusantara FC BanggaSepakBolaKita
Baca lebih lajut »
Peran Mulut Manis Xavi untuk Kesuksesan Barcelona di Bursa Transfer - Bolasport.comPelatih Barcelona, Xavi Hernandez, turut berperan penting pada kesuksesan El Barca mendatangkan pemain-pemain berkualitas.
Baca lebih lajut »