Pasukan elite TNI AU kehilangan salah satu prajuritnya, Sersan Satu Agung Dwano Karisma, dalam latihan jelang peringatan HUT ke-77 TNI AU di Lanud Halim Perdanakusuma, Jakarta, Rabu (5/4/2023). Polhuk AdadiKompas
Pelepasan jenazah Sersan Satu Agung Dwano Karisma, prajurit elite TNI Angkatan Udara Komando Pasukan Gerak Cepat , di Pangkalan TNI AU Halim Perdanakusuma, Jakarta, Rabu .
, Agung dibawa ke Rumah Sakit Angkatan Udara dr Esnawan, Jakarta, dan menerima pertolongan medis. Namun, Agung tidak dapat diselamatkan dan TNI AU sedang menyelidiki penyebab pasti insiden tersebut. Jenazah Agung dilepas dengan upacara militer yang dipimpin Komandan Kopasgat Marsekal Muda Wahyu Hidayat. Dalam kesempatan itu, Wahyu juga menyampaikan dukacita atas musibah tersebut.Proses pelepasan jenazah Sersan Satu Agung Dwano Karisma, prajurit elite TNI Angkatan Udara Komando Pasukan Gerak Cepat , di Pangkalan TNI AU Halim Perdanakusuma, Jakarta, Rabu . Jenazah telah diterbangkan menggunakan pesawat CN-235 TNI AU ke Lanud Husein Sastranegara untuk dimakamkan di Soreang, Bandung.
”Tunjukkan yang terbaik untuk TNI AU sebagai bentuk pertanggungjawaban kita kepada rakyat dan bangsa. Karena itu, saya menuntut profesionalisme kalian,” ujar Fadjar kepada para prajurit seperti dikutip dari keterangan resminya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
74 Tahun Tersimpan, Seragam dan Senjata Sersan TNI Penghancur DI/TII Garut Ditemukan di BandungDitemukan Kolonel Inf Asep
Baca lebih lajut »
Setelah Pasukan Setan dan Banteng Loreng, Kini Freeport Dijaga Batalyon Raider Elang Kalimantan TNI555 prajurit telah bergerak masuk Papua.
Baca lebih lajut »
Serangan Kelompok Separatis Teroris Di Pos Yal, Satu Prajurit TNI-AD GugurPrajurit TNI-AD berpangkat pratu dengan inisial H menjadi korban serangan kelompok separatis teroris (KST) di Papua kemarin (3/4).
Baca lebih lajut »
Laksamana Yudo Bongkar Rencana Jahat KKB jika TNI Gunakan Cara iniPanglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono membongkar rencana jahat KKB jika TNI menggunakan cara ini untuk membebaskan pilot Susi Air.
Baca lebih lajut »
Pasukan Israel Tembak Mati Dua Orang Palestina, Kekerasan di Tepi Barat Tak Kunjung MeredaPasukan Israel dilaporkan menembak mati dua orang Palestina ketika menggelar operasi militer di Nablus, Tepi Barat, Senin (3/4/2023).
Baca lebih lajut »
Israel Kerahkan Pasukan Tambahan di Pos Pemeriksaan Selama Ramadhan |Republika OnlineIsrael tambah pasukan di pos pemeriksaan Qalandia dan Bethlehem
Baca lebih lajut »