Insentif PPnBM Diperpanjang, Mobil di Bawah Rp 250 Juta dapat Keistimewaan TempoOtomotif
TEMPO.CO, Jakarta - Angin segar bagi konsumen yang ingin membeli mobil baru. Pasalnya, Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto menyampaikan bahwa Presiden Joko Widodo telah menyetujui perpanjangan insentif Pajak Pertambahan Nilai Barang Mewah untuk produk otomotif.Mobil dengan harga jual di bawah Rp 200 juta atau LCGC dikenakan PPnBM sebesar 3 persen, dan pemerintah akan menanggung seluruh PPnBM tersebut pada kuartal I 2022.
Rumah susun dan rumah tapak dengan nilai hingga Rp 2 miliar, diberikan insentif PPN DTP sebesar 50 persen dan diperhitungkan sejak awal kontrak.'Dan diharapkan rumah diselesaikan dalam waktu 9 bulan,' tambah Airlangga.Selanjutnya PPN DTP sebesar 25 persen juga diberikan untuk rumah tapak dan rumah susun senilai Rp 2 miliar sampai Rp 5 miliar.Presiden Jokowi juga menyetujui 'front loading' bantuan sosial, yaitu perluasan bantuan tunai bagi pedagang kaki lima , warung, dan nelayan.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Asyik, Sekarang Beli Mobil LCGC Dapat Diskon PPnBMPemerintah memberikan diskon PPnBM untuk mobil LCGC, yang tadinya kena 3 persen, menjadi 0 persen karena ditanggung pemerintah.
Baca lebih lajut »
Ini Daftar Harga Mobil Murah yang Dapat Diskon PPnBMMobil LCGC yang harganya di bawah Rp200 juta mendapat diskon PPnBM. Diskon diberikan hingga September 2022 dengan besaran berbeda-beda.
Baca lebih lajut »
Presiden setujui perpanjangan insentif PPnBM otomotifMenteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengatakan Presiden Joko Widodo telah menyetujui perpanjangan insentif Pajak Pertambahan Nilai ...
Baca lebih lajut »
Disetujui Jokowi, Ini Ancar-ancar Menko Airlangga atas Insentif PPnBM & PPN DTP | Ekonomi - Bisnis.comPresiden Joko Widodo (Jokowi) disebut Menko Perekonomian Airlangga Hartarto telah menyetujui perpanjangan insentif pajak bagi sektor otomotif dan properti.
Baca lebih lajut »
Ada Diskon PPnBM 100 Persen untuk LCGC, Begini MekanismenyaAirlangga Hartarto menyebutkan bahwa pemerintah akan melanjutkan program pemberian insentif pajak pertambahan nilai barang mewah atau PPnBM hingga 100 persen untuk sektor otomotif. TempoBisnis
Baca lebih lajut »