BRI diyakini akan mampu menghadapi tantangan kemajuan teknologi di era metaverse atau internet 'masa depan' yang kian masif.
Menteri BUMN Erick Thohir mengatakan BRI terus mengembangkan inisiatif-inisiatif yang bersifat breakthrough. Salah satu contohnya yakni inisiatif"Moonshot" BRIvolution 2.0 yang dilakukan oleh perseroan. Selain itu, jangkauan bisnis BRI yang sudah tersebar hingga ke wilayah rural membuat BRI dapat lebih agile dalam penerapan digitalisasi.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Ini Transformasi yang Memberi Makna Indonesia di HUT BRI ke-126Kepercayaan nasabah untuk menempatkan dananya di BRI masih terjaga dengan baik.
Baca lebih lajut »
HUT Ke-126, BRI Bangkitkan UMKM Hingga Catatkan Sejarah Right IssueMenandai perjalanannya yang memasuki usia ke-126 tahun, PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BANKBRI_ID mencatatkan sederet pencapaian penting dalam memberikan layanan perbankan dan keuangan terbaik bagi masyarakat Indonesia. MIA21 HUT126BRI
Baca lebih lajut »
BRI akan terus Berkarya Memberi Makna Bagi IndonesiaSunarso memberikan apresiasi terbesarnya bagi insan BRILian yang senantiasa bekerja dan mengawal proses transformasi BRI sejak 2016
Baca lebih lajut »
Sebelum Tukar Valas, Cek Kurs Rupiah Hari Ini di BNI, BRI, CIMB Niaga, BCA, hingga Bank MandiriKurs referensi Jakarta Interbank Spot Dollar Rate (Jisdor), rupiah berada pada level Rp 14.343 per dollar AS pada Kamis (16/12/2021).
Baca lebih lajut »