Kemenperin menjelaskan tantangan Indonesia dalam melakukan substitusi impor aspal.
Bagikan A- A+ Bisnis.com, JAKARTA - Pemerintah menilai terdapat dua hal yang menjadi tantangan utama bagi Indonesia dalam melakukan substitusi impor aspal guna merealisasikan arahan Presiden Joko Widodo untuk menyetop impor.
Kemudian, jelasnya, tantangan kedua bagi upaya substitusi impor aspal di Indonesia adalah dalam melakukan peralihan atau konversi dari penggunaan aspal minyak ke aspal Buton yang merupakan aspal alam. Kedua, mendorong pembangunan pabrik aspal Buton di daerah-daerah terdekat dengan bahan baku untuk menekan biaya transportasi sehingga harga jual aspal Buton bisa bersaing di pasaran.Terkait dengan desakan tersebut, produsen aspal Buton mengusulkan kepada Jokowi agar menerbitkan Instruksi Presiden soal pembelian aspal Buton langsung dari pemerintah.
Dengan adanya kepastian pasar, sambungnya, pelaku industri dikatakan bisa melakukan persiapan produksi sebaik-baiknya. Sementara itu, utilisasi industri aspal Buton pada 2021 hanya 5 persen.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Mimpi Jokowi RI Lepas dari Impor Aspal: Saya Beri Waktu 2 Tahun!Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengatakan, impor aspal akan dihentikan dua tahun ke depan.
Baca lebih lajut »
Jokowi Minta Impor Aspal Disetop, Ini Cara Kemenperin MembendungKemenperin mendorong pembangunan pabrik aspal Buton di daerah-daerah terdekat dengan bahan baku untuk menekan biaya transportasi sesuai keinginan Jokowi.
Baca lebih lajut »
Ini Saran Pengusaha Agar Harga Lokal Lebih Murah Kala Impor Aspal DisetopPengusaha meminta pemerintah menyiapkan langkah untuk mengefisienkan proses pengolahan aspal di Kabupaten Buton, Sulawesi Tenggara.
Baca lebih lajut »
Tes IQ: Otak Secerdik Kancil Pun Tak Mampu! Coba Temukan 3 Perbedaan dari Gambar Wanita itu dalam 15 Detik - Pikiran Rakyat TasikmalayaArtikel ini merupakan tantangan asah otak, yang bisa menguji seberapa teliti dan cerdas otak Anda melalui tes IQ yang menarik ini.
Baca lebih lajut »
'Harta Karun' Terpendam RI di Pulau Buton, Tahan 120 TahunIndonesia memiliki 'harta karun' berupa sumber daya aspal di Pulau Buton yang bisa bertahan hingga 120 tahun
Baca lebih lajut »
Simak! Ini Daftar 7 Jalan Tol Terpanjang di IndonesiaHingga saat ini tercatat sudah ada 2.500 kilometer jalan tol yang telah beroperasi di Indonesia. Berikut ini daftar 7 jalan tol terpanjang di Indonesia.
Baca lebih lajut »