Ini Profil Surya Darmadi Tersangka Korupsi Rp 78 Triliun, Sempat Jadi Orang Terkaya Indonesia Ke-28 via tribunnews
2. Kantor Duta Palma Group di Palma Tower, lantai 22 di Jalan R.A. Kartini III-S Kavling 6, Pondok Pinang Jakarta Selatan."Kejaksaan Agung menilai tersangka SD telah melepaskan hak-haknya dalam melakukan pembelaan di dalam penegakan hukum dan akan terus berkoordinasi dalam pencarian serta penegakan hukum tetap berjalan sebagaimana peraturan perundang-undangan yang berlaku," kata Ketut, Senin .
Dalam perkara ini, tim penyidik Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Khusus telah menetapkan dua tersangka. Mereka adalah selaku pemilik PT Duta Palma Group dan Raja Thamsir Rachman selaku Bupati Indragiri Hulu periode 1999—2008. Keduanya disangkakan melanggar primer Pasal 2 ayat juncto Pasal 18 Undang-Undang Nomor 31 Tahun 1999 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi sebagaimana diubah dengan Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2001 jo. Pasal 55 ayat ke-1 KUHP.
Dengan subsider Pasal 3 jo. Pasal 18 UU No. 31/1999 sebagaimana diubah dengan UU No. 20/2001 jo. Pasal 55 ayat ke-1 KUHP. Khusus tersangka, disangkakan langgar Pasal 3 atau Pasal 4 Undang-Undang Nomor 8 Tahun 2010 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Pencucian Uang. Tindakan para tersangka ini menyebabkan kerugian negara yang hingga Rp78 triliun. Sebanyak Rp10 triliun di antaranya merupakan nilai kerugian negara. Sisanya, menurut kejaksaan, nilai kerugian perekonomian negara.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Buron Kejagung Surya Darmadi Akan Pulang ke Indonesia, Ikuti Pemeriksaan Kasus Korupsi Rp 78 TKejaksaan Agung menetapkan Surya Darmadi sebagai tersangka kasus korupsi penyerobotan lahan seluas 37.095 hektar di Riau. Akibat perbuatannya, Kejaksaan menaksir negara mengalami kerugian hingga Rp 78 triliun. | SuryaDarmadi
Baca lebih lajut »
Besok, Buron Kasus Korupsi Surya Darmadi Serahkan Diri ke KejaksaanKuasa hukum buron Kejaksaan Agung dan KPK Surya Darmadi, Juniver Girsang, mengabarkan, Surya akan kembali ke Indonesia, besok, dan langsung ke kejaksaan. Ia siap menjalani proses hukum kasus korupsi yang menjeratnya. Polhuk AdadiKompas
Baca lebih lajut »
Imigrasi: Buron Surya Darmadi Tiba di Soetta dengan Pesawat China AirlinesImigrasi: Buron Surya Darmadi Tiba di Soetta dengan Pesawat China Airlines: Surya Darmadi, buron kasus korupsi Kejagung dan KPK tiba di Bandara Soekarno Hatta (Soetta) sekitar pukul 13.20 WIB.
Baca lebih lajut »
Buron Kejagung Surya Darmadi Tiba di Indonesia Hari Ini, Siap Ikuti Proses Hukum - Pikiran-Rakyat.comTersangka kasus dugaan maling uang rakyat, Surya Darmadi bakal tiba di Indonesia hari ini, Minggu, 14 Agustus 2022.
Baca lebih lajut »
Setelah Buron, Kuasa Hukum Klaim Surya Darmadi Siap Hadir Ikuti Proses Hukum |Republika OnlineSurya Darmadi disebut bakal tiba di Indonesia pada Ahad (14/8/2022).
Baca lebih lajut »
Pengacara Pastikan Surya Darmadi Siap Hadiri Rangkaian Proses HukumSurya Darmadi menegaskan akan mengikuti proses hukum terhadapnya dan mengklarifikasi dugaan pidana yang disangkakan kepadanya. Surya Darmadi, tersangka kasus dugaan...
Baca lebih lajut »