Ini Pengertian Clingy dan Ciri-cirinya

Indonesia Berita Berita

Ini Pengertian Clingy dan Ciri-cirinya
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 44 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 21%
  • Publisher: 92%

Clingy adalah kepribadian seseorang ketika mereka ingin selalu dekat dengan pasangannya untuk mendapat dukungan, perlindungan, dan beberapa hal yang menyerupai.

KATA clingy kerap ditemukan di berbagai platform media sosial. Banyak pengguna media sosial yang menggunakan istilah ini ketika mengomentari suatu hal yang berkaitan dengan hubungan atau relationship. Tentu saja merasa dibutuhkan oleh pasangan adalah hal yang menyenangkan. Namun, ketika dia ingin selalu mengikuti kemanapun Anda pergi bahkan marah atau bereaksi berlebihan ketika Anda tidak membalas pesannya setelah lima menit mereka mengirimnya, lama-kelamaan ini akan menjadi petaka.

Berdasarkan situs dictionary.com, clingy adalah seseorang yang terlalu dekat baik secara emosional dan bergantung pada orang lain. Ia juga selalu ingin orang tersebut dapat melindungi dirinya dengan lebih ekstra. Tidak heran kalau orang clingy tumbuh menjadi pribadi yang sulit untuk mengerjakan sesuatu tanpa ditemani orang terdekatnya, baik kekasih, sahabat maupun orangtua.

Kalau tidak bersama dengan orang terdekatnya, ia akan merasa sangat sedih atau tidak bersemangat, walaupun sedang mengerjakan sesuatu yang disenangi. Padahal ia mampu melakukannya sendiri, tetapi karena sangat bergantung pada orang lain, inginnya selalu dibantu.Mereka mungkin akan menghabiskan berjam-jam waktu melihat Instagram hanya untuk melihat apa yang sedang Anda lakukan. Tidak jarang, mereka sampai marah ketika melihat Anda menyukai foto wanita lain di sana.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

mediaindonesia /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ciri-ciri Mayat Pria di Cengkareng: Ada Tato Gambar Wajah JokerCiri-ciri Mayat Pria di Cengkareng: Ada Tato Gambar Wajah JokerPolisi menjelaskan ciri-ciri mayat pria tanpa identitas yang ditemukan di lahan kosong kawasan West One City, Jalan Duri Kosambi, Cengkareng, Jakarta Barat.
Baca lebih lajut »

Libur Nataru, Stasiun Pasar Senen Sediakan Layanan Porter GratisLibur Nataru, Stasiun Pasar Senen Sediakan Layanan Porter GratisLayanan porter gratis ini memiliki ciri khusus yakni menggunakan seragam khusus berupa rompi berwarna orange.
Baca lebih lajut »

Timnas Indonesia Menang atas Kamboja, Tapi Pemain Ini Malah Kesal di Ruang Ganti, Gegara IniTimnas Indonesia Menang atas Kamboja, Tapi Pemain Ini Malah Kesal di Ruang Ganti, Gegara IniTimnas Indonesia berhasil menaklukkan Timnas Kamboja 2-1 di GBK Adapun terkait Timnas Indonesia menang atas Kamboja, Tapi Pemain ini malah kesal di ruang ganti
Baca lebih lajut »

Embalase: Pengertian, Fungsi, dan ContohnyaEmbalase: Pengertian, Fungsi, dan ContohnyaEmbalase adalah salah satu jenis reklame yang ada dalam satu produk yang dijual. Karena itu, embalase sering kita jumpai dalam kehidupan sehari-hari.
Baca lebih lajut »

Trader yang Belum Liburan, Bisa Pantau Saham Cuan Pekan Ini!Trader yang Belum Liburan, Bisa Pantau Saham Cuan Pekan Ini!Ini saham berpotensi cuan pekan ini
Baca lebih lajut »

Putin Ingin Akhiri Perang, AS: yang Terjadi Justru SebaliknyaPutin Ingin Akhiri Perang, AS: yang Terjadi Justru SebaliknyaTanggapan ini datang dari Juru bicara Gedung Putih John Kirby belum lama ini.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-03 22:27:18