Manchester City masih berada di puncak klasemen Liga Inggris dengan 17 poin, dikuntit Tottenham Hotspur yang hanya kalah agregat gol.
London, Beritasatu.com - Liga Inggris matchday ketujuh dimainkan Sabtu malam WIB hingga minggu dini hari WIB. Kemenangan telak diraih Manchester City dan Tottenham Hotspur menghadapi lawan-lawannya.
Lalu, Fulham berhasil mengalahkan tuan rumah Nottingham Forest 3-2 di City Ground. Tiga gol Fulham dicetak Tosin Adarabioyo , Joao Palhinha , dan Harrison Reed . Sedangkan dua gol Nottingham dicetak Taiwo Awoniyi dan Lewis O’Brien .
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Jadwal Liga Inggris: MU-Liverpool Kena Penundaan, Man City dan Tottenham Siap BeraksiBerikut jadwal pekan kedelapan Premier League, kasta teratas Liga Inggris 2022-2023.
Baca lebih lajut »
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini: Wolves Vs Man City, Brentford Vs ArsenalPremeirLeague 2022/2023 memasuki pekan kedelapan. Meski tiga laga ditunda, namun ada duel-duel seru antara Wolverhampton vs Man City dan Brentford vs Arsenal.
Baca lebih lajut »
Prediksi Liga Inggris Wolves vs Manchester City: Peluang Pimpin KlasemenPrediksi Liga Inggris Wolves vs Manchester City: Peluang Pimpin Klasemen: Manchester City berpeluang pimpin klasemen Liga Inggris saat menghadapi Wolves di pekan ketujuh. Erling Haaland bakal terus jadi andalan.
Baca lebih lajut »
Liga Inggris: Prediksi Wolves vs Manchester City, The Citizens Incar Posisi PuncakManchester City punya peluang merebut posisi puncak klasemen Liga Inggris dari Arsenal jika merebut kemenangan.
Baca lebih lajut »
Link Live Streaming Vidio Pertandingan Liga Inggris antara Wolves vs Man City - Pikiran-Rakyat.comDuel antara Wolves vs Man City akan berlangsung malam ini pukul 18.30 WIB di Molineux Stadium, Inggris.
Baca lebih lajut »
Link Live Streaming Liga Inggris: Wolves Vs Manchester CityWolves Vs Manchester City tersaji dalam lanjutan laga kompetisi Liga Inggris. Simak informasi link live streaming-nya di akhir artikel ini.
Baca lebih lajut »