Ini Daftar Harta Kekayaan Bacapres 2024, Ganjar, Prabowo, dan Anies

Indonesia Berita Berita

Ini Daftar Harta Kekayaan Bacapres 2024, Ganjar, Prabowo, dan Anies
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 tempodotco
  • ⏱ Reading Time:
  • 72 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 32%
  • Publisher: 63%

Ini Daftar Harta Kekayaan Bacapres 2024, Ganjar, Prabowo, dan Anies TempoFoto

Tiga bakal calon presiden yang akan bersaing dalam Pemilu 2024, Ganjar Pranowo, Prabowo Subianto, dan Anies Baswedan masing-masing menlaporkan harta kekayaannya dalam LHKPN tahun 2022. Berikut laporan harta kekayaan mereka.

Calon presiden yang diusung PDI Perjuangan, Ganjar Pranowo menyampaikan LHKPN sekitar Rp11,7 miliar pada periode pelaporan tahun 2022. Harta itu terdiri dari 8 bidang tanah dan bangunan senilai Rp2,6 miliar. Selain itu 6 transportasi dan mesin senilai Rp1,6 miliar, harta bergerak lainnya senilai Rp705,8 juta, serta kas dan setara kas sebanyak Rp6,8 miliar. Berdasarkan LHKPN periode 2022, Ganjar tidak memiliki utang dan surat berharga.

/ Febri Angga PalgunaTotal harta kekayaan calon presiden yang diusung Partai Gerindra, Prabowo Subianto mencapai Rp2,03 triliun sesuai data LHKPN periode 2022. Harta itu terdiri dari sejumlah tanah dan bangunan senilai Rp275,3 miliar, alat transportasi dan mesin senilai Rp1,2 miliar, harga bergerak lainnya senilai Rp16,3 miliar, surat berharga senilai Rp1,7 triliun, kas dan setara kas senilai Rp2,5 miliar, serta harta lainnya sebanyak Rp45,1 miliar.

/M Taufan RengganisBakal calon presiden Koalisi Perubahan untuk Persatuan, Anies Baswedan diketahui jumlah harta kekayaannya mencapai Rp10,96 miliar berdasarkan LHKPN periode 2022. Harta itu terdiri dari 6 bidang tanah dan bangunan senilai Rp14,72 miliar, 3 unit kendaraan senilai Rp550 juta, harta bergerak mencapai Rp1,37 miliar, surat berharga senilai Rp61,1 juta dan kas setara kas sebesar Rp1,21 miliar. Dari LHKPN 2022 tersebut, diketahui Anies memiliki utang sebesar Rp7,6 miliar.

/M Taufan Rengganis

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

tempodotco /  🏆 12. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Beda Cara Jawab Ganjar dan Anies Soal Bakal Cawapres yang Dampingi di Pemilu 2024Beda Cara Jawab Ganjar dan Anies Soal Bakal Cawapres yang Dampingi di Pemilu 2024Ganjar menerima dan  menyebut siapapun boleh diusulkan menjadi bakal cawapres yang akan mendampinginya. Sementara Anies....
Baca lebih lajut »

Foto : Momen Ganjar Blusukan ke Pasar Warakas, Diteriaki 'Presiden' & Diberi Kemeja Jokowi | merdeka.comFoto : Momen Ganjar Blusukan ke Pasar Warakas, Diteriaki 'Presiden' & Diberi Kemeja Jokowi | merdeka.comMomen Ganjar Blusukan ke Pasar Warakas, Diteriaki 'Presiden' & Diberi Kemeja Jokowi. Bacapres PDIP, Ganjar Pranowo blusukan ke Pasar Warakas, Jakarta Timur, Sabtu (24/6) pagi. Kedatangan Ganjar disambut antusias para pedagang dengan teriakan 'Ganjar Presiden'. Selain itu, Ganjar juga diberi kemeja ala Jokowi-Ahok.,Ganjar Pranowo,Ganjar Pranowo Capres,PDIP,Capres 2024,Pilpres 2024,Pilpres,Viral Hari Ini,Jakarta
Baca lebih lajut »

Sofjan Wanandi: Prabowo, Ganjar, Anies Gak Ngerti Ekonomi!Sofjan Wanandi: Prabowo, Ganjar, Anies Gak Ngerti Ekonomi!Pengusaha senior Sofjan Wanandi blak-blakan mengungkapkan 3 capres yaitu Ganjar, Prabowo, dan Anies gak ngerti ekonomi. Kok bisa?
Baca lebih lajut »

Puan Sebut Andika Perkasa Akan Masuk ke Tim Pemenangan Ganjar di Pilpres 2024Puan Sebut Andika Perkasa Akan Masuk ke Tim Pemenangan Ganjar di Pilpres 2024Ketua DPP PDIP Puan Maharani sebut Andika Perkasa akan masuk ke tim pemenangan Ganjar di Pilpres 2024.
Baca lebih lajut »

Hanura Ingin Menangkan Ganjar Satu Putaran di Pilpres 2024Hanura Ingin Menangkan Ganjar Satu Putaran di Pilpres 2024Inas meminta, kepada PDI Perjuangan sebagai pimpinan partai koalisi pendukung Ganjar untuk segera mengundang partai anggota koalisi untuk memantapkan konsolidasi demi meningkatkan elektabilitas Ganjar Pranowo.
Baca lebih lajut »

Di Bondowoso, Relawan Saga Inisiasi 'Sejuta Doa' untuk Ganjar Pranowo Menuju 2024Di Bondowoso, Relawan Saga Inisiasi 'Sejuta Doa' untuk Ganjar Pranowo Menuju 2024Relawan pendukung Ganjar Pranowo terus bergerak mempromosikan Gubernur Jawa Tengah itu sebagai bakal capres 2024.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-24 13:44:46