Ini Amalan yang Paling Hebat Menurut Habib Novel, Pahalanya Otomatis Mengalir ke Orang Tua

Habib Novel Alaydrus Berita

Ini Amalan yang Paling Hebat Menurut Habib Novel, Pahalanya Otomatis Mengalir ke Orang Tua
AmalanAmalan Paling HebatAmalan Habib Novel
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 43 sec. here
  • 8 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 41%
  • Publisher: 83%

Menurut Habib Novel Alaydrus, perbuatan baik anak kepada orang tua merupakan amalan yang paling hebat dilakukan dari sekian banyaknya amalan. Saking hebatnya, ketika anak melakukan amal kebaikan, maka secara langsung pahalanya sampai kepada orang tuanya.

Berbakti kepada kedua orang tua tidak hanya dilakukan ketika mereka masih hidup di dunia. Setelah ayah dan ibu meninggal pun kita sebagai anak tetap memiliki kewajiban untuk berbakti kepadanya.

'Sebetulnya anak itu gak usah nyebut nama orang tuanya yang sudah meninggal dunia, misalnya, pakai Al-Fatihah ila ruh'. Anak itu melakukan amalan apapun otomatis orang tuanya dapet pahala, karena anak ini hasil amal orang tua,” jelas Habib Novel dikutip dari YouTube Ubaidillah D. Masdar, Sabtu . Tetap Dianjurkan Dihadiahkan Khusus kepada Orang TuaMeskipun setiap amal anak pahalanya akan sampai otomatis kepada orang tua, alangkah baiknya jika amalnya secara khusus diniatkan untuk kebaikan orang tuanya.

Habib Novel berharap agar semua anak muslim menjadi anak yang saleh karena anak yang saleh adalah salah satu amal yang tidak akan berhenti meskipun sudah meninggal dunia.إِذَا مَاتَ ابْنُ آدَمَ انْقَطَعَ عَمَلُهُ إِلا مِنْ ثَلاثٍ : صَدَقَةٍ جَارِيَةٍ ، أَوْ عِلْمٍ يُنْتَفَعُ بِهِ ، أَوْ وَلَدٍ صَالِحٍ يَدْعُو لَهُ

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Amalan Amalan Paling Hebat Amalan Habib Novel Islam Berbakti Kepada Orang Tua Berita Islami

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ternyata Pahala Shalat Tahajud Kalah dengan Amalan ini, Habib Novel Alaydrus Tegaskan Walau Sederhana Segera RutinkanTernyata Pahala Shalat Tahajud Kalah dengan Amalan ini, Habib Novel Alaydrus Tegaskan Walau Sederhana Segera RutinkanBerita Ternyata Pahala Shalat Tahajud Kalah dengan Amalan ini, Habib Novel Alaydrus Tegaskan Walau Sederhana Segera Rutinkan terbaru hari ini 2024-11-06 17:57:05 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »

Walau Amalan ini Sederhana Ternyata Melampaui Pahala Shalat Tahajud, Segera Kerjakan Kata Habib Novel AlaydrusWalau Amalan ini Sederhana Ternyata Melampaui Pahala Shalat Tahajud, Segera Kerjakan Kata Habib Novel AlaydrusBerita Walau Amalan ini Sederhana Ternyata Melampaui Pahala Shalat Tahajud, Segera Kerjakan Kata Habib Novel Alaydrus terbaru hari ini 2024-11-19 16:51:52 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »

Baru Adzan Jangan Buru-Buru Sholat jika dalam Kondisi Seperti Ini, Ini Alasannya Menurut Gus BahaBaru Adzan Jangan Buru-Buru Sholat jika dalam Kondisi Seperti Ini, Ini Alasannya Menurut Gus BahaMenurut Gus Baha sholat bisa ditunda jika masih berada dalam rentang waktu yang luas, apalagi jika seseorang sedang bekerja atau berinteraksi dengan orang lain.
Baca lebih lajut »

Habib Novel Alaydrus Bagikan Rahasia di Balik Ayat Seribu DinarHabib Novel Alaydrus Bagikan Rahasia di Balik Ayat Seribu DinarBerita Habib Novel Alaydrus Bagikan Rahasia di Balik Ayat Seribu Dinar terbaru hari ini 2024-11-08 22:17:57 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »

Habib Novel Bagikan Kiat Doa Cepat Dikabulkan, Doanya Dibantu MalaikatHabib Novel Bagikan Kiat Doa Cepat Dikabulkan, Doanya Dibantu MalaikatUlama kharismatik Habib Novel Alaydrus membagikan kisah orang yang menginginkan doanya cepat terkabul. Dalam kisah tersebut terdapat kiat-kiat doa cepat dikabulkan.
Baca lebih lajut »

Habib Novel Bagikan Amalan Penyembuh 99 Penyakit dan Masalah dari Rasulullah, Bacaannya PendekHabib Novel Bagikan Amalan Penyembuh 99 Penyakit dan Masalah dari Rasulullah, Bacaannya PendekUlama keturunan Rasulullah SAW yang berasal dari Surakarta, Habib Novel Alaydrus membagikan amalan penyembuh segala penyakit dari Rasulullah SAW, termasuk masalah lainnya yang dihadapi oleh umat Islam.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-15 03:03:56