Pasien itu tak terima banyak warga yang berkerumun dan mengabadikan proses penjemputan menggunakan kamera ponsel.
Kepala Dinas Kesehatan Kota Tasikmalaya Uus Supangat mengatakan, pasien tersebut tak terima ada banyak warga yang berkerumun di sekitar rumahnya saat proses penjemputan paksa.
"Tadi sempat ngamuk, alasannya karena pasien histeris banyak warga yang ikut menjemput, saya juga kaget datang ke sana malah jadi tontonan. Padahal sangat berisiko," kata Uus saat dihubungi, Jumat . Uus yang berada di lokasi saat penjemputan mengatakan, perbuatan pasien itu spontan dilakukan. Awalnya, pasien dan keluarganya menolak diisolasi kembali di ruang karantina salah satu rumah sakit.
Tim medis yang menjemput pun memberikan pemahaman dan menjelaskan alasan pentingnya isolasi mandiri. Saat tim medis sedang memberikan pemahaman, pasien tiba-tiba emosi dan lari mengejar warga yang berkerumun sembari mengabadikan momen itu menggunakan ponsel."Beruntung kejadian itu sempat dihalangi oleh petugas meski sempat memeluk salah satu warga di lokasi kejadian," tambahnya.
Pasien positif Covid-19 berinisial AR itu telah dirawat di ruang isolasi salah satu rumah sakit di Kota Tasikmalaya. Tim medis telah melakukan tes swab ulang untuk memastikan kondisi pasien itu.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Pasien Positif COVID-19 asal Prabumulih Ini Dimakamkan Tanpa Protap, Begini JadinyaSeorang perempuan manula berusia 78 tahun, pasien positif COVID-19 asal Kota Prabumulih meninggal dunia, Kamis (14/5) di Palembang, Sumsel. PasienCovid-19meninggal
Baca lebih lajut »
Pasien Positif Corona di Kepri Bertambah 5, Ini Riwayat Terpapar dan KlasternyaDari lima kasus baru corona di Kepri, dua di antaranya tertular dari WNA Jamaah tabligh, yang jadi pasien positif 032 Batam.
Baca lebih lajut »
Penjelasan Yuri soal Lonjakan Penambahan Pasien Positif Dalam Dua Hari IniJuru Bicara Pemerintah untuk Penanganan COVID-19 Achmad Yurianto angkat bicara soal tren tingginya penambahan kasus positif coronavirus disease 2019 (COVID-19) lonjakanpositifcorona
Baca lebih lajut »
Puluhan Warga Kota Kupang Pernah Kontak Erat dengan Pasien Positif Covid-19Pemerintah Kota Kupang, NTT melakukan pengambilan swab terhadap 32 orang yang sempat melakukan kontak erat dengan salah satu pasien positif COVID-19 yang meninggal dunia pada Selasa (12/5/2020). pasienpositifcorona
Baca lebih lajut »
Jumlah Pasien Positif Covid-19 di Sumsel BertambahWarga positif terinfeksi COVID-19 di Sumatera Selatan bertambah. Total hingga Kamis ada 119 kasus. Corona
Baca lebih lajut »