Depok berbatasan langsung dengan Jakarta, Tangerang, Bekasi, dan Bogor.
REPUBLIKA.CO.ID, DEPOK -- Wali Kota DepokMohammad Idris menjelaskan salah satu penyebab warga Depok rawan terjadi penularan Covid-19 adalah karena letak geografis kota tersebut yang strategis. Depok berbatasan langsung dengan DKI Jakarta, Tangerang, Bekasi dan Bogor.
Tidak hanya itu, sambung Mohammad Idris, kedisiplinan masyarakat juga sudah berkurang. Saat ini suasananya sudah seperti kembali normal. Untuk itu, dia ingin adanya kebijakan bersama antara pusat dan kepala daerah di wilayah Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang dan Bekasi . Idris mengatakan berdasarkan perhitungan 15 indikator kesehatan penentu warna zonasi risiko Covid-19, nilai Kota Depok terakhir 1,71. Maka Depok masuk ke dalam zona merah, yakni risiko tinggi dengan skor 0 hingga 1,8. Baca Juga Peningkatan kasus konfirmasi Covid-19, kata ia, juga karena adanya klaster baru, yakni perkantoran. Contohnya, masyarakatnya yang bekerja di luar Kota Depok kemudian positif dan menularkan keluarga mereka.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Kata Ridwan Kamil ke Jokowi: Tidak Ada Zona Merah di Jabar Minggu Ini, Termasuk DepokDari 27 kota/kabupaten di Jawa Barat, 14 kabupaten/kota berada di level sedang, dan 13 kabupaten/kota berada di zona kuning.
Baca lebih lajut »
Saat Ini Kota Depok Berstatus Zona OrangeStatus Kota Depok kini telah berubah dari zona merah (risiko tinggi) ke zona orange (risiko rendah) penyebaran Covid-19....
Baca lebih lajut »
Ini Alasan LPDP Meminta Veronica Koman Kembalikan Dana BeasiswaDirektur Utama Lembaga Pengelola Dana Pendidikan Rionald Silaban membenarkan telah meminta pengacara hak asasi manusia, Veronica Koman, untuk mengembalikan dana beasiswa sejumlah Rp 773,8 juta. VeronicaKoman beasiswa
Baca lebih lajut »
Ini Alasan Kejagung Cabut Pedoman 'Periksa Jaksa Harus Seizin Jaksa Agung'Kejagung resmi mencabut Pedoman Nomor 7 Tahun 2020 tentang tata cara pemanggilan pemeriksaan jaksa yang diduga lakukan tindak pidana. Apa alasan Jaksa Agung mencabut pedoman itu? Jaksa KejaksaanAgung
Baca lebih lajut »
Ini Alasan Portal di Perumahan Citra Green Dago Bandung BerbayarKendaraan roda empat yang melintas di jalan Perumahan Citra Green Dago, Kecamatan Cidadap, Kota Bandung harus membayar Rp 3.000. Kenapa? Viral Dago
Baca lebih lajut »
Ini Alasan Kemendagri Usul Pengunduran Pemangkasan Eselon |Republika OnlineKemenpan-RB menargetkan pemangkasan eselon berakhir Desember 2020.
Baca lebih lajut »