Aceng mengatakan untuk pelaksanaan Salat Idul Fitri nanti, pengelola JIS menyiapkan area ramp barat hingga concourse selatan dengan estimasi kapasitas 14.757 orang. Sumber:
PEMERINTAH Provinsi DKI Jakarta mengimbau kepada calon jamaah Salat Idulfitri 1443 Hijriah di Jakarta International Stadium untuk datang sebelum pukul 06.00 WIB serta sudah berwudhu dan membawa peralatan pendukung seperti biasa sejak dari rumah.
"Estimasi kapasitas dari Jakpro 20 ribuan. Insya Allah, JIS siap menampung jamaah Salat Id nanti," kata Aceng. "Untuk mengikuti Salat Id di JIS, jamaah tidak perlu mendaftar. Namun, kami meminta agar jamaah tetap memakai masker," kata Aceng.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Ada enam Kantong Parkir di luar JIS saat Shalat Idul Fitri 2022Suku Dinas Perhubungan Jakarta menyebutkan, sedikitnya enam kantong parkir kendaraan tersedia di luar area Jakarta International Stadium (JIS) saat ...
Baca lebih lajut »
Kabar Baik, Salat Idul Fitri di Masjid Agung Sidoarjo Tak Dibatasi KuotaSIDOARJO - Masjid Agung Sidoarjo kembali menggelar salat Idul Fitri berjamaah. Namun, beberapa hal akan berbeda dari tahun lalu. Mengingat tahun ini ada kelonggaran dalam protokol kesehatan untuk beribadah. Diperkirakan jamaah akan membeludak.
Baca lebih lajut »
Presiden Jokowi bakal Salat Idul Fitri di YogyakartaPresiden Jokowi bakal ikut mudik seperti masyarakat umum pada lebaran Idul Fitri tahun ini.
Baca lebih lajut »
Blackburn Rovers Sulap Stadion Jadi Tempat Salat Idul FitriKlub divisi Championship Inggris, Blackburn Rovers mengumumkan akan menggelar salat Idul Fitri ini di lapangan Stadion Ewood Park.
Baca lebih lajut »
LIB: Persija Minta JIS untuk Diverifikasi Jelang Liga 1 2022-2023Direktur Operasional PT LIB Sudjarno mengatakan bahwa Persija secara resmi sudah meminta pihaknya untuk memverifikasi Jakarta International Stadium
Baca lebih lajut »
KSPI Heran Ada Anggota DPRD Tolak JIS Dipakai Peringati May Day: Kuper!Rencana perayaan May Day oleh 100 ribu buruh di JIS ramai penolakan. KSPI menyebut anggota DPRD DKI yang menolak rencana itu kurang pergaulan atau kuper.
Baca lebih lajut »