INFOGRAFIK: Tidak Benar Tim Putri AS Kalahkan China dalam Cabang Tenis Meja Olimpiade Paris

China Berita

INFOGRAFIK: Tidak Benar Tim Putri AS Kalahkan China dalam Cabang Tenis Meja Olimpiade Paris
OlimpiadeInfografikTenis Meja
  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 18 sec. here
  • 11 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 42%
  • Publisher: 68%

Beredar unggahan hoaks dengan narasi yang menyatakan tim tenis meja putri AS mengalahkan China pada Olimpiade Paris 2024. Konten itu satire.

Paris 2024 sudah cukup lama berjalan, dengan seremoni pembukaan pada 26 Juli 2024. Namun, informasi keliru seputar Olimpiade banyak beredar di media sosial.

Berdasarkan penelusuran, lima perempuan itu memang atlet yang mewakili AS dalam cabang tenis meja di Olimpiade Paris 2024. Namun, AS tidak pernah mengalahkan China dalam cabang olahraga tenis meja di Olimpiade tahun ini. Masih ada dua kategori yang tersisa, yaitu tim putra dan tim putri. China berpeluang menyapu bersih jika menang di final.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

kompascom /  🏆 9. in İD

Olimpiade Infografik Tenis Meja Olimpiade Paris 2024 Satire Kcm Paris Hoaks Olimpiade Infografik

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Olimpiade Paris: Benarkah Hamas mengancam akan mengacaukan Olimpiade Paris?Olimpiade Paris: Benarkah Hamas mengancam akan mengacaukan Olimpiade Paris?Rusia diduga berada di balik video palsu 'Hamas' yang mengancam Olimpiade Paris.
Baca lebih lajut »

Olimpiade Paris 2024: Tunawisma dan pengungsi dipindahkan dari Paris demi OlimpiadeOlimpiade Paris 2024: Tunawisma dan pengungsi dipindahkan dari Paris demi OlimpiadeOlimpiade 2024 tak hanya bertujuan menjadi perayaan olahraga tapi juga regenerasi kota tuan rumah, Paris. Rencana ini ditentang oleh para aktivis yang mengeklaim pihak berwenang telah memaksa para migran dan tunawisma yang rentan keluar dari jalanan dan memindahkan mereka di luar Paris.
Baca lebih lajut »

Olimpiade: Kontroversi keikutsertaan Imane Khelif dalam tinju wanita di Olimpiade ParisOlimpiade: Kontroversi keikutsertaan Imane Khelif dalam tinju wanita di Olimpiade ParisPetinju Aljazair Imane Khelif menuai banyak kritik saat berlaga pada Olimpiade Paris 2024. Apa kontroversinya?
Baca lebih lajut »

Tanggapan Komite Olimpiade Internasional Soal Larangan Hijab di Olimpiade Paris 2024Tanggapan Komite Olimpiade Internasional Soal Larangan Hijab di Olimpiade Paris 2024Komite Olimpiade Internasional (IOC) memberikan tanggapan soal larangan hijab bagi para atlet Prancis di Olimpiade Paris 2024. Mereka didesak oleh Amnesty Internasional
Baca lebih lajut »

Fajar/Rian Jadikan Pengalaman Sparring di Olimpiade Tokyo 2020 Modal Persiapan Olimpiade Paris 2024Fajar/Rian Jadikan Pengalaman Sparring di Olimpiade Tokyo 2020 Modal Persiapan Olimpiade Paris 2024Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto menjadikan pengalaman sebagai tim sparring di Olimpiade Tokyo 2020 sebagai pelajaran jelang Olimpiade Paris 2024.
Baca lebih lajut »

Soal Penolakan Atlet Israel di Olimpiade Paris 2024, Presiden IOC Jangan Sangkut Pautkan Olimpiade dengan PolitikSoal Penolakan Atlet Israel di Olimpiade Paris 2024, Presiden IOC Jangan Sangkut Pautkan Olimpiade dengan PolitikBeberapa politisi sayap kiri Prancis juga menyerukan agar atlet Israel dilarang bertanding dengan cara yang sama seperti atlet Rusia dan Belarus yang telah dilucuti haknya
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-16 07:59:02