NTT dinilai cocok sebagai sentra produksi garam karena lahan yang mendukung.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Asosiasi Industri Pengguna Garam Indonesia mendukung pengembangan lahan garam di Provinsi Nusa Tenggara Timur guna memasok bahan baku garam industri dari dalam negeri. Ketua Umum Asosiasi Industri Pengguna Garam Indonesia Tony Tanduk mengatakan Provinsi Nusa Tenggara Timur cocok sebagai sentra produksi garam industri karena memiliki lahan dan cuaca yang mendukung.
“Dibuat penguapan dan kristalisasi bertingkat. PT IDK di NTT sedang membangun lahan penggaraman dengan sistem tersebut, namun lahan masih sekitar 50 hektar dan yang sedang dikembangkan berkisar 300 hektare,” ucapnya. Untuk swasembada garam, menurut Tony, dibutuhkan tambahan lahan 50.000 hektare pada satu atau beberapa hamparan, dengan syarat 1 lahan minimum 1.000 hektare. “Hasil dari lahan tersebut menghasilkan garam untuk industri yang mempersyaratkan kadar NaCl 97 persen dan Kalsium dan Magnesium rendah tdk lebih 0.6 ppm,” tambahnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Garam dan 5 Obat Alami untuk Mengatasi Sakit Gigi BerlubangSelain minum obat pereda sakit dan ke dokter gigi, Anda dapat mengandalkan cara alami untuk meringankan masalah sakit gigi berlubang di rumah.
Baca lebih lajut »
[Fakta atau Hoaks] Benarkah Campuran Air Hangat dan Garam Bisa Hilangkan Virus Corona Covid-19?[Fakta atau Hoaks] Benarkah Campuran Air Hangat dan Garam Bisa Hilangkan Virus Corona Covid-19? CekFakta TempoCekFakta
Baca lebih lajut »
[HOAKS] Garam Dapur Bisa Atasi Batuk dan Bunuh Virus CoronaGaram dapur tidak memiliki manfaat untuk menyembuhkan batuk berdahak apalagi membunuh virus corona. Informasi yang beredar adalah hoaks.
Baca lebih lajut »
Dukun Sakti di SBD Ngaku Sembuhkan Corona dengan Air, Gula, Garam, dan PermenKalau di Jawa Timur ada dukun yang mengaku bisa memasukkan dan mengeluarkan virus Corona dari dalam tubuh manusia, di Kampung...
Baca lebih lajut »
NTT Siap Masuki Era New Normal 15 Juni 2020Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT), telah menyepakati untuk memasuki kehidupan normal yang baru mulai 15 Juni 2020 mendatang.
Baca lebih lajut »
UPDATE Covid-19 di Jatim, DIY, Bali, NTT, NTB, Kalbar, Kalsel 26 Mei 2020Berikut ini update data kasus Covid-19 untuk provinsi Jatim, DIY, Bali, Nusa Tenggara Timur (NTT), Nusa Tenggara Barat (NTB), Kalbar, Kalsel.
Baca lebih lajut »