Indonesia Vs Curacao: Iwan Bule Sampaikan Pesan ke Skuad Garuda

Indonesia Berita Berita

Indonesia Vs Curacao: Iwan Bule Sampaikan Pesan ke Skuad Garuda
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 detiksport
  • ⏱ Reading Time:
  • 35 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 59%

Timnas Indonesia melawan Curacao sebanyak dua kali dalam laga FIFA Matchday. Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan, menyampaikan pesan untuk Skuad Garuda.

"Pemain harus fokus dan kerja keras, Curacao bukan lawan sembarangan. Apalagi hampir semua pemain mereka bermain di kompetisi Eropa. Insya Allah kami yakin mampu memberikan perlawanan dan hasil terbaik," kata Iriawan, yang dikutip dari situs resmi PSSI.

"Sudah tiga hari menjalani latihan di Bandung, saya mendapat update dari pelatih bahwa para pemain semakin kompak dan siap melawan Curacao," pria yang akrab disapa Iwan Bule itu melanjutkan. Pertandingan Indonesia vs Curacao yang kedua akan berlangsung tiga hari setelah laga pertama. Venue pertandingan itu Stadion Pakansari, Cibinong, Bogor, Jawa Barat.

Curacao diketahui sudah tiba di Indonesia, Rabu malam WIB. Iriawan juga menyampaikan kedatangan lawan lewat media sosialnya. "Alhamdulillah Timnas Curacao sudah sampai di tanah air. Selamat datang di Indonesia dan selamat beristirahat sebelum kalian memulai latihan untuk FIFA Match Day," tulis Iriawan.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

detiksport /  🏆 24. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ini Profil Curacao, Lawan Timnas Indonesia di FIFA MatchdayIni Profil Curacao, Lawan Timnas Indonesia di FIFA MatchdayTimnas Indonesia mulai latihan di Bandung menjelang laga FIFA Matchday menghadapi Timnas Curacao.
Baca lebih lajut »

Timnas Indonesia Vs Curacao - 10 Pemain Eks Antillen Belanda Pernah Kalahkan Vietnam - Bolasport.comTimnas Indonesia Vs Curacao - 10 Pemain Eks Antillen Belanda Pernah Kalahkan Vietnam - Bolasport.comMenghadapi timnas Indonesia, timnas Curacao tercatat masih memiliki 10 pemain yang pernah mengalahkan timnas Vietnam pada ajang Piala Raja 2019 yang diselenggarakan oleh Thailand. 🇮🇩🇨🇼 BanggaSepakBolaKita
Baca lebih lajut »

Jelang FIFA Matchday, Shin Tae-yong Bicara Soal Kekuatan Timnas Curacao - Bolasport.comJelang FIFA Matchday, Shin Tae-yong Bicara Soal Kekuatan Timnas Curacao - Bolasport.comTimnas Indonesia akan bertanding melawan Curacao pada laga bertajuk FIFA Matchday. Shin Tae-yong masih menganalisa kekuatan tim lawan yang akan dilakukan hingga tiga hari jelang pertandingan. 🇮🇩🇮🇩🇮🇩
Baca lebih lajut »

2 Kali Timnas Indonesia Hadapi Curacao di FIFA Matchday2 Kali Timnas Indonesia Hadapi Curacao di FIFA MatchdayKapan digelar?
Baca lebih lajut »

Trio Eropa Sudah Bergabung, Skuad Timnas Indonesia KompletTrio Eropa Sudah Bergabung, Skuad Timnas Indonesia KompletSkuad timnas Indonesia untuk agenda FIFA Matchday melawan Curacao sudah lengkap.
Baca lebih lajut »

Gawat, Shin Tae-yong Masih Buta Kekuatan CuracaoGawat, Shin Tae-yong Masih Buta Kekuatan CuracaoTimnas Indonesia hadapi Curacao di FIFA Match Day pada 24 da 27 September 2022.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-09 08:57:22