Indonesia Desak Dewan HAM PBB Usut Dugaan Eksploitasi ABK

Indonesia Berita Berita

Indonesia Desak Dewan HAM PBB Usut Dugaan Eksploitasi ABK
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 63 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 28%
  • Publisher: 92%

PEMERINTAH Indonesia secara resmi melaporkan kasus dugaan eksploitasi anak buah kapal (ABK) asal Indonesia di Kapal Tiongkok Long Xing 629 ke Dewan Hak Asasi Manusia Perserikatan Bangsa-Bangsa.

PEMERINTAH Indonesia secara resmi melaporkan kasus dugaan eksploitasi anak buah kapal asal Indonesia di Kapal Tiongkok Long Xing 629 ke Dewan Hak Asasi Manusia Perserikatan Bangsa-Bangsa . Pemerintah meminta Dewan HAM memberi perhatian pada kasus dugaan pelanggaran HAM dalam industri perikanan.

"Pemerintah serius mengusut dugaan eksploitasi ABK asal Indonesia, oleh karena itu kita telah melaporkan kasus ini kepada Dewan HAM PBB," ungkap Staf Khusus Presiden Bidang Hukum Dini Purwono di Jakarta, Kamis .Sebelumnya pada pertemuan pada 8 Mei lalu di Jenewa, Dewan HAM PBB membahas upaya global dalam memberikan jaminan perlindungan HAM pada konteks pandemi covid-19.

Pemerintah Indonesia dalam pertemuan tersebut mengingatkan pentingnya peran Dewan HAM untuk memberikan perlindungan kepada kelompok rentan yang sering luput dari perhatian, dalam hal ini ABK yang bekerja di industri perikanan. Perlindungan kepada pekerja industri perikanan penting lantaran posisinya sebagai salah satu industri kunci rantai pangan dan pasokan global, terutama di tengah situasi pandemi covid-19 saat ini.

Masih terkait kasus ABK Kapal Tiongkok Long Xing 629, di dalam negeri aparat kepolisian kini tengah memburu pihak penyalur ABK dengan dugaan tindak pidana perdagangan orang."Saat ini Direktorat Tindak Pidana Umum Badan Reserse Kriminal Kepolisian RI sudah mulai membuka kasus ini dengan dugaan tindak pidana perdagangan orang, dan akan menelusuri pihak penyalur tenaga kerja tersebut," ucap Dini Purwono.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

mediaindonesia /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pemerintah Lapor Dugaan Eksploitasi WNI ABK ke Dewan HAM PBBPemerintah Lapor Dugaan Eksploitasi WNI ABK ke Dewan HAM PBBPemerintah melaporkan dugaan eksploitasi Anak Buah Kapal (ABK) asal Indonesia di Kapal China Long Xing 629 ke Dewan HAM Perserikatan Bangsa-Bangsa.
Baca lebih lajut »

Dewan Pers resmikan Pewarta Foto Indonesia sebagai konstituen baruDewan Pers resmikan Pewarta Foto Indonesia sebagai konstituen baruDewa Pers meresmikan organisasi Pewarta Foto Indonesia (PFI) sebagai konstituen baru organisasi wartawan yang terverifikasi.\r\n\r\nKetua Dewan Pers Mohammad Nuh, ...
Baca lebih lajut »

Kopi Kenangan Raih Pendanaan USD 109 Juta, Pendiri Facebook Jadi Dewan DireksiKopi Kenangan Raih Pendanaan USD 109 Juta, Pendiri Facebook Jadi Dewan DireksiKopi Kenangan berencana menggunakan pendanaan ini guna memperkuat operasinya di Indonesia
Baca lebih lajut »

Dewan Kesehatan Rakyat Desak Kantor Kelurahan di Depok Pasang Daftar Penerima BansosDewan Kesehatan Rakyat Desak Kantor Kelurahan di Depok Pasang Daftar Penerima BansosRelawan dan kader DKR sudah memeriksa ke kantor-kantor kelurahan di Depok dan tidak menjumpai daftar nama penerima bansos dari pemerintah pusat.
Baca lebih lajut »

Dewan Pengawas Berhentikan Tiga Direksi TVRIDewan Pengawas Berhentikan Tiga Direksi TVRIDireksi TVRI itu adalah Direktur Program dan Berita Apni Jaya Putra, Direktur Keuangan Isnan Rahmanto, dan Direktur Umum Tumpak Pasaribu.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-04 23:59:01