Kegiatan dilakukan via webinar.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - Acara tahunan Indonesia Blockchain Week 2020 resmi dimulai kemarin malam, Selasa dan disaksikan oleh lebih dari 2.500 peserta selama acara pembukaan. Diselenggarakan oleh Tokocrypto, IBW tahun ini terasa sedikit berbeda, karena diselenggarakan secara virtual selama sepekan ke depan dengan konsep webinar dan dapat disaksikan tidak hanya oleh masyarakat Indonesia, dan juga publik dari seluruh dunia.
Pang Xue Kai, mengatakan, acara ini bertujuan memperkenalkan teknologi blockchain. Khususnya, terkait DeFi, kepada masyarakat luas sehingga manfaat dan kemudahannya dapat dinikmati oleh seluruh lapisan masyarakat. Selama seoekan penuh, konferensi IBW 2020 akan membahas dan mengenalkan seputar DeFi beserta manfaat dan kegunaannya, pinjaman peer to peer dengan aset kripto, cara mendapatkan penghasilan tambahan dari staking dan saving aset kripto, sistem pembayaran dan transaksi pada blockchain, bagaimana mengelola aset kripto menggunakan dompet seluler, perbedaan decentralized finance dan sistem keuangan tradisional serta banyak pembahasan menarik lainnya.
Dalam kesempatan ini sekaligus menyambut perayaan HUT RI Ke-75, Tokocrypto secara bangga mengumumkan kehadiran Toko Token sebagai DeFi inisiatif pertamanya. Diumumkan oleh Kai dalam sambutannya kemarin malam, Toko Token diawalnya akan hadir sebagai sistem penghargaan bagi nasabah yang bergabung di Tokocrypto dan membagikan afiliasi mereka kepada nasabah lainnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Libatkan 2.500 Peserta, Indonesia Blockchain Week 2020 Digelar Secara VirtualAcara tahunan Indonesia Blockchain Week (IBW) 2020 resmi dimulai pada 18 Agustus 2020.
Baca lebih lajut »
IBW 2020 Perkenalkan Teknologi Decentralized FinanceIndonesia Blockchain Weekmemperkenalkan teknologi blockchain, khususnya terkait (Decentralized Finance) Defi, kepada masyarakat.
Baca lebih lajut »
Kemenag : Tiga Kategori Jamaah Jika Umrah Kembali Dibuka |Republika OnlineKemenag akan memprioritaskan jamaah umrah yang selama ini tertunda keberangkatannya.
Baca lebih lajut »
Jatim Uji Coba Tatap Muka, Sekolah Zona Oranye ikut Dibuka |Republika OnlineKhofifah meninjau sekolah tatap muka SMKN 2, meski Probolinggo masih zona oranye.
Baca lebih lajut »
Sekolah di Ciamis dan Pangandaran Belum Dibuka |Republika OnlineKCD harus memverifikasi dahulu sebelum mengizinkan sekolah menggelar KBM tatap muka
Baca lebih lajut »
Objek Wisata Gua Pindul Dibuka Secara Terbatas |Republika OnlinePengunjung diarahkan untuk mengisi data pribadi menggunakan aplikasi 'Visiting Jogja'
Baca lebih lajut »