IndiHome turut berpartisipasi menyukseskan program mudik gratis Kementerian BUMN, Mudik Aman Mudik Sehat Bersama BUMN 2022.
Jakarta, Beritasatu.com - Kementerian BUMN mengadakan mudik bersama tahun 2022 bertajuk Mudik Aman Mudik Sehat Bersama BUMN. Dalam penyelenggaraannya, IndiHome, bagian dari perusahaan TelkomGroup di bawah naungan kementrian BUMN juga turut andil dalam penyediaan 10 bus dengan kuota peserta mudik sebanyak 450 orang.
Selain menyediakan layanan internet berkecepatan tinggi dan stabil, kali ini IndiHome berkomitmen dalam ikut memfasilitasi program mudik bersama tahun 2022. Hal tersebut dilakukan dengan penyediaan moda transportasi sebanyak 10 bus bagi para peserta mudik. Sebanyak 450 kuota kursi tersebut diprioritaskan bagi para pelanggan IndiHome dan masyarakat umum yang mendaftarkan diri melalui form pendaftaran yang telah dibagikan oleh IndiHome di website mudik sehat bersama BUMN 2022-TelkomGroup.Vice President Marketing Management Telkom, E Kurniawan mengatakan besarnya antusias masyarakat untuk pulang ke kampung halaman menjadi semangat TelkomGroup terutama IndiHome dalam upaya menyediakan akses transportasi untuk keberangkatan pemudik ke kampung halaman.
Pemudik bersiap menuju bus saat program mudik gratis Kementerian BUMN “Mudik Aman Mudik Sehat Bersama BUMN 2022”, di Gelora Bung Karno, Jakarta, Rabu . "Selain penyiapan layanan terbaik untuk pelanggan, tanggung jawab IndiHome juga turut menyiapkan program-program yang melibatkan masyarakat secara aktif atau yang biasa disebut dengan empowering society.
Kemudian di Jalur Selatan tersedia 5 bus yang siap beroperasi dengan rute masing-masing, Jakarta-Bandung, Tasik, Ciamis, Wangon, Kebumen, Purworejo, Yogyakarta, Solo, Madiun. Sedangkan untuk Jalur Tol Nasional tersedia 2 bus dengan rute, Jakarta – Cirebon, Pekalongan, Semarang, Solo, Ngawi, Kertosono, Jombang, Mojokerto, Surabaya dan Malang.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Dukung Mudik Aman Mudik Sehat Bersama BUMN 2022, Pertamina Kerahkan 40 Bus | Kabar24 - Bisnis.comPT Pertamina (Persero) mengerahkan 40 bus gratis untuk 1.600 pemudik yang ingin pulang ke kampung halaman masing-masing pada Hari Raya Idul Fitri 1433 H.
Baca lebih lajut »
BNI Kembali Mengadakan Mudik Aman Mudik Sehat Bersama BUMNInilah untuk pertama kali acara mudik bersama kembali digelar setelah pandemi Covid–19. Kali ini, BNI memberangkatkan 20 armada bus dalam Mudik Bersama 2022.
Baca lebih lajut »
Jelang Mudik, BNPB Rilis Peta Mudik Aman Bencana 2022BNPB catat selama April ada 60 kejadian banjir di jalur mudik Jawa dan Sumatra
Baca lebih lajut »
Erick Thohir Lepas Mudik Gratis BUMN: Sesama Pemudik Harus RukunMudik gratis BUMN mulai berangkat hari ini dari halaman Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta. Pelepasannya dilakukan langsung oleh Menteri BUMN Erick Thohir.
Baca lebih lajut »