Rencananya akan ada impor garam yang ditargetkan mencapai 2,7 juta ton.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Harga garam produksi petani lokal terjun bebas. Akibat kelebihan stok, kini harga jualnya hanya berada di kisaran Rp 300 per kilogram . Puluhan ribu ton garam produksi petani tambak lokal pada tahun lalu pun belum terjual.
Sementara, garam produksi tahun 2019 per 4 juli 2019 totalnya tercatat berjumlah 13.664,21 ton yang berasal dari garam rakyat sebanyak 3.164,21 ton dan PT Garam 10.500 ton."Mengapa harga garam turun, penyerapan industri kurang, stok masih banyak," ujar Brahmantya kepada Republika, Kamis . Untuk meningkatkan kualitas dan kuantitas garam lokal, Brahmantya memaparkan, KKP telah mengadakan sejumlah program, di antaranya memperbaiki sistem peladangan dengan membuat integrasi lahan minimum 15 hektare di antara para petani garam. Selain itu, KKP telah memberikan geo isolator untuk memperbaiki kualitas garam.
Susan mempertanyakan urgensi dilakukannya impor garam. Pasalnya, dari sisi kualitas, garam dalam negeri tidak kalah bagus daripada garam impor. Sebab, garam dalam negeri sudah bisa memenuhi standar dan kualitas mutu yang dibutuhkan untuk indusri. Garam yang menumpuk tersebut merupakan sisa produksi garam pada 2018. ‘’Kondisi itu terjadi karena regulasi pemerintah yang tidak berpihak pada nasib petambak garam,’’ kata Taufik kepada Republika.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Banjir Impor di Balik Harga Garam Rp 300 Per Kg?Petambak
Baca lebih lajut »
Sampah Impor, Bukti Lemahnya Wibawa KitaNegara sepatutnya menolak dan bahkan mencabut izin impor sampah demi wibawa RI
Baca lebih lajut »
Belanda Impor 44 Ton Edamame dari JatengKementerian Pertanian bekerja sama dengan Pemprov Jawa Tengah (Jateng) mengekspor 44 ton Edamame ke Belanda.
Baca lebih lajut »
Stok Beras Melimpah, Buah Karut Marut Impor 2018Stok beras Bulog melimpah. Saking banyaknya, Bulog ingin melepas 1 juta ton beras, dan membuang 50 ribu ton di antaranya dari cadangan tahun 2015-2017.
Baca lebih lajut »
Ini tantangan, Menperin sebut impor kosmetik masih tinggiMenteri Perindustrian Airlangga Hartarto menyebutkan bahwa impor produk kosmetik masih terbilang tinggi, di mana hal ini menjadi salah satu tantangan yang ...
Baca lebih lajut »