Pilkada Depok akan digelar pada 9 Desember 2020.
Depok, Beritasatu.com -
KPU harus menyiapkan kebutuhan protokol kesehatan dalam pelaksanaan tahapan pilkada ke depan. Protokol kesehatan yang dimaksud, antara lain petugas di tempat pemungutan suara nantinya akan menggunakan alat pelindung diri.
Tahapan lanjutan pilkada, diungkap Nana, dilaksanakan dengan syarat harus sesuai dengan protokol kesehatan, berkoordinasi dengan Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 serta berpedoman pada prinsip-prinsip demokrasi. "KPU Kota Depok akan mengintensifkan dalam membangun koordinasi dan komunikasi stakeholder terkait terkait persiapan untuk melanjutkan tahapan pilkada dalam waktu dekat," ujar Nana.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
[UPDATE] Covid-19 di Depok: Bertambah 9 Kasus Positif dan 51 Pasien SembuhPenambahan kasus positif Covid-19 yang cukup banyak itu merupakan konsekuensi dari kian gencarnya deteksi kasus yang ditempuh jajaran Kota Depok.
Baca lebih lajut »
Update Covid-19 di Depok: 51 Pasien SembuhKasus konfirmasi positif Covid-19 di Depok bertambah sebanyak sembilan orang.
Baca lebih lajut »
Angka Reproduksi Kasus Covid-19 di Depok Alami Penurunan |Republika OnlinePemkot Depok mengatakan angka reproduksi Covid-19 di wilayah itu mengalami penurunan.
Baca lebih lajut »
Jumlah OTG, OPD, dan PDP Covid-19 di Depok Merosot Drastis dalam Sehari, Ada Apa?Sejauh catatan Kompas.com, Kota Depok belum pernah mengalami penurunan drastis lebih dari 100 kasus secara serentak pada OTG, ODP, dan PDP.
Baca lebih lajut »
Penularan Covid-19 Masih Terjadi di Depok, Warga Diminta Lebih Waspada'Kita masih harus ekstra waspada karena Rt (angka reproduksi kasus) Kota Depok masih di atas 1, tepatnya 1,39 ....'
Baca lebih lajut »
Depok Perpanjang PSBB dan Masa Tanggap Darurat Covid-19PSBB Kota Depok diperpanjang hingga 4 Juni 2020.
Baca lebih lajut »