IHSG ditutup menguat 30,19 poin atau 0,44 persen ke posisi 6.910,17.
Ilustrasi - Pekerja memotret layar yang menampilkan pergerakan saham di Bursa Efek Indonesia di Jakarta. ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A/tom/aa.
Sementara kelompok 45 saham unggulan atau indeks LQ45 naik 4,31 poin atau 0,45 persen ke posisi 968,66. Dibuka melemah, IHSG bergerak ke teritori positif sampai penutupan sesi pertama perdagangan saham. Pada sesi kedua, IHSG masih betah di zona hijau hingga penutupan perdagangan saham.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
IHSG Diprediksi Konsolidasi Besok, Tunggu Data Neraca PerdaganganIndeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada perdagangan besok, Senin (14/8/2023) diprediksi mengalami konsolidasi.
Baca lebih lajut »
Waduh, IHSG Masih Tertahan di Bawah Area Penting NihIndeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup melemah pada sesi I, Senin (14/8/2023).
Baca lebih lajut »
Berkat 6 Saham Big Cap Ini, IHSG Akhirnya Berhasil MenghijauIndeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berhasil ditutup di zona hijau pada perdagangan Senin (14/8/2023).
Baca lebih lajut »
GOTO Sering Bikin Geger Pasar, Ini Alasan-nyaSaham GOTO selalu guncang pasar sehingga IHSG jadi punya julukan Indeks Harga Saham GOTO.
Baca lebih lajut »
Bursa Asia Dibuka Kebakaran, IHSG Kudu WaspadaBursa Asia-Pasifik dibuka melemah pada perdagangan Senin (14/8/2023), di tengah naiknya lagi inflasi terbaru di AS, setelah selama setahun mengalami penurunan.
Baca lebih lajut »