Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) menguat 1,98 persen ke kisaran 4.847,51 pada akhir perdagangan hari ini, Selasa (2/6/2020).
Menurut data RTI, indeks bergerak di kisaran terendah 4.753,72 hingga tertinggi di 4.884,01 pada perdagangan hari ini. Sebanyak 9,79 miliar lembar saham senilai Rp 11,99 triliun ditransaksikan hari ini. Sebanyak 245 saham menguat, 1555 melemah, dan 169 stagnan. Investor asing mencatat aksi beli bersih sebesar Rp 871,71 miliar di semua pasar, dengan rincian di pasar regulerRp 118,54 miliar. Investor asing beli saham Rp 5,3 triliun dan menjual saham Rp 4,4 triliun.
Saham-saham unggulan yang tergabung dalam Investor33 naik 3,76 persen ke kisaran 352,27, indeks LQ45 naik 3,26 persen ke kisaran 749,52, JII naik 2,69 persen ke 543,19. Sektor konsumsi naik 0,76 persen, tambang naik 2,6 persen, manufaktur naik 0,93 persen, agri naik 0,18 persen, aneka industri turun 0,49 persen, keuangan naik 3,43 persen, industri dasar naik 1,85 persen, properti naik 1,09 persen, infrastruktur naik 2,25 persen, perdagangan naik 0,82 persen.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
IHSG Ditutup Menguat 0,79% ke 4.753,6Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) menguat 0,79 persen ke kisaran 4.753,61 pada akhir perdagangan hari ini, Senin (1/6/2020).
Baca lebih lajut »
IHSG Menguat Ikuti Tren Bursa Global |Republika OnlineIndeks Dow Jones naik 0,36 persen, S&P menguat 0,38 persen.
Baca lebih lajut »
Sambut New Normal, IHSG Diprediksi MenguatBeberapa sentimen yang cukup memengaruhi pergerakan IHSG, yakni ketegangan hubungan Amerika Serikat (AS) dengan Tiongkok. Apalagi setelah Kongres Rakyat Nasional Tiongkok menyetujui RUU Keamanan Nasional Hong Kong.
Baca lebih lajut »
IHSG Diramal Menguat Jelang Rilis Data InflasiIHSG diramal menguat jelang rilis data inflasi yang diperkirakan masih terkendali. Penguatan juga akan ditopang faktor teknis.
Baca lebih lajut »
IHSG Berpeluang Naik, Ini Rekomendasi Saham Hari IniSecara teknikal IHSG perdagangan hari ini akan bergerak di rentang 4.735 - 4.834.
Baca lebih lajut »
Jelang Data Inflasi, IHSG Diprediksi ReliJelang Data Inflasi, IHSG Diprediksi Reli. Analis saham dari PT Indosurya Bersinar Sekuritas, William Suryawijaya mengatakan perjalanan kenaikan IHSG terlihat masih bersifat teknikal rebound.
Baca lebih lajut »