IHSG Dibuka di Zona Merah, Saham GOTO Kembali Terkapar

Indonesia Berita Berita

IHSG Dibuka di Zona Merah, Saham GOTO Kembali Terkapar
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 Bisniscom
  • ⏱ Reading Time:
  • 16 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 10%
  • Publisher: 59%

PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk. (GOTO) kembali mengalami koreksi paling dalam dengan pelemahan 6,82 persen ke level 123.

Bagikan A- A+ Bisnis.com, JAKARTA - Indeks harga saham gabungan dibuka melemah terkoreksi ke level 7.002,55 pada perdagangan awal pekan Senin . Adapun sejumlah saham-saham big caps seperti GOTO, BBCA, TLKM, dan ASII melemah pada pembukaan hari ini.

Dari saham-saham big caps tersebut, Selama pembukaan perdagangan pekan lalu, GOTO berturut-turut selalu terparkir di zona merah. Tim riset MNC Sekuritas memproyeksikan IHSG berpeluang menguji level 77.040-7.060 pada perdagangan hari ini. Namun, hal ini berlaku bila IHSG tidak terkoreksi ke bawah 6.955.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

Bisniscom /  🏆 23. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

GOTO Dilanda Aksi Jual Pascalock Up Dibuka, Saatnya Beli?GOTO Dilanda Aksi Jual Pascalock Up Dibuka, Saatnya Beli?Harga saham PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk (GOTO) masuk dalam 10 deretan saham yang mengalami tekanan cukup besar pekan ini.
Baca lebih lajut »

Menunggu 'Gembok' China Dibuka, IHSG di Persimpangan JalanMenunggu 'Gembok' China Dibuka, IHSG di Persimpangan JalanInvestor patut mencermati sejumlah sentimen yang menggerakkan hari ini. Di antaranya perkembangan di China, indeks PMI sektor jasa di AS, & pertemuan OPEC+.
Baca lebih lajut »

IHSG Senin dibuka melemah 31,94 poinIHSG Senin dibuka melemah 31,94 poinIndeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Senin, dibuka melemah 31,94 poin atau 0,45 persen ke posisi 6.995,98. Sementara kelompok ...
Baca lebih lajut »

Ssstt...Kabar Emiten Ini Bisa Jadi Acuan Cuan Akhir Tahun LohSsstt...Kabar Emiten Ini Bisa Jadi Acuan Cuan Akhir Tahun LohSejak perdagangan dibuka, Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) bergerak di zona koreksi hingga penutupan sesi I hari ini, Jumat (2/12/2022).
Baca lebih lajut »

ARB Berjilid-jilid hingga Masuk Top Losers Sepekan, Intip Prospek GOTO Menurut AnalisARB Berjilid-jilid hingga Masuk Top Losers Sepekan, Intip Prospek GOTO Menurut AnalisPT Goto Gojek Tokopedia Tbk. (GOTO) mengalami 5 kali ARB beruntun. Dengan penurunan masing-masing; 6,49 persen, 6,36 persen, 6,79 persen, dan 6,62 persen.
Baca lebih lajut »

Mandiri Sekuritas Paling Getol Jual Saham GOTO selama SepekanMandiri Sekuritas Paling Getol Jual Saham GOTO selama SepekanSaham GOTO tercatat dijual bersih investor asing sebesar Rp411 miliar selama sepekan. Mandiri Sekuritas menjadi broker yang paling banyak melepas saham GOTO.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-24 11:40:48