Akbar ditetapkan sebagai tersangka aksi unjuk rasa di DPR saat dalam kondisi koma.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ibunda dari Akbar Alamsyah, pemuda yang meninggal saat terjadi kericuhan pada aksi demonstrasi di Komplek Parlemen Senayan, mengaku sampai saat ini belum mendapat penjelasan dari pihak kepolisian terkait penyebab kematian dan status tersangka sang anak. Bahkan, pihak kepolisian belum ada yang mendatangi kediamannya pascapemakaman Akbar pada Jumat pagi.
"Belum kepikir. Sekarang kita sedang berduka dulu," jawab Rosminah singkat saat ditanyakan kemungkinan meminta polisi membuka hasil penyelidikan terhadap Akbar. Terkait luka-luka dan penyebab kematian Akbar, Polda Metro Jaya mengaku belum mendapat informasi dari pihak kepolisian."Itu masih kita update dari dokter, sampai sekarang belum mendapatkan, memang ada luka di kepala," kata Argo.
Pada 27 September, keluarga menemukan identitas nama Akbar Alamsyah di kantor Polres Metro Jakarta Barat."Di Polres Jakbar ada nama Akbar tertulis di situ, tapi kami tidak dibolehkan menjenguk ataupun melihat, Mama sempat nitip ke petugas makanan dan pakaian buat Akbar tapi tidak tahu dikasih, apa nggak," kata Fitri.
Fitri lalu mendatangi RS Polri di Kramatjati, tiba pukul 00.30 WIB, tidak diizinkan bertemu karena alasan sudah lewat jam besuk. Hari berikutnya Sabtu keluarga mendatangi lagi RS Polri Kramatjati. Pihak keluarga dibolehkan melihat Akbar yang dirawat di ruang ICU. Petugas, kata Fitri, membatasi hanya boleh orang tua salah satu untuk berada di dalam yang lainnya tidak dibolehkan.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Histeris di Pemakaman, Ibunda Akbar Sebut Anaknya DisiksaKepergian Akbar Alamsyah, pelajar yang meninggal usai demo di DPR menyisakan kepedihan mendalam untuk sang ibu, Rosminah.
Baca lebih lajut »
Usai pemakaman, Ibunda Akbar Alamsyah histerisRosminah, ibunda Akbar Alamsyah, korban demo pelajar di DPR RI tidak kuasa menahan tangis dan histeris setelah jenazah anaknya kebumikan di TPU wakaf belakang ...
Baca lebih lajut »
Menangis Histeris di Pemakaman, Ibunda Akbar Alamsyah: Anak Saya Disiksa...'Anak saya disiksa,' kata dia. Suaranya bergetar karena dibarengi dengan isak tangis.
Baca lebih lajut »
Usai Pemakaman, Ibunda Akbar Alamsyah Histeris'Maafkan Mama ya Nak....'
Baca lebih lajut »
Menangis Histeris, Ibunda Akbar Alamsyah: Anak Saya DisiksaPemakaman Akbar Alamsyah, korban demo yang berujung ricuh di DPR berlangsung hampir 1 jam.
Baca lebih lajut »
Detik-detik Akbar Alamsyah Ditemukan Usai Demo Versi PolisiPolda Metro Jaya menyatakan Akbar Alamsyah ditemukan tergeletak di trotoar bilangan Slipi lalu dibawa ke Mapolres Jakarta Barat dan sempat diobati oleh petugas.
Baca lebih lajut »