Direktur Liga Bola Basket Indonesia (IBL) Hasan Gozali mengatakan, pihaknya tengah menyeleksi tiga sampai empat tim yang mengajukan diri untuk menggantikan ...
Jakarta - Direktur Liga Bola Basket Indonesia Hasan Gozali mengatakan, pihaknya tengah menyeleksi tiga sampai empat tim yang mengajukan diri untuk menggantikan klub Bogor Siliwangi di Liga Bola Basket Indonesia musim terbaru.
Meski demikian, Hasan mengakui belum sempat berdiskusi apapun dengan klub-klub tersebut. Dia pun berjanji akan segera berbicara dengan klub-klub itu satu per satu. Bogor Siliwangi, yang berganti kepemilikan pada tahun 2017 dari PT Bandung Utama Raya ke PT Neosport Maung Indonesia, dianggap tidak memenuhi kewajiban-kewajibannya termasuk untuk melunasi gaji para pemainnya.Berkaca dari situasi tersebut, pihak IBL bertekad benar-benar menyaring klub baru yang ingin berkompetisi di liga.
Pihak IBL sendiri menegaskan hanya akan mencari satu klub untuk menggantikan Bogor Siliwangi. Tidak ada peluang IBL 2019-2020 digelar dengan lebih dari 10 tim peserta.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Masalah gaji tak selesai, nasib Bogor Siliwangi pun selesaiLisensi tim bola basket Bogor Siliwangi dicabut oleh Liga Bola Basket Indonesia (IBL) karena gagal memenuhi kewajiban sebagai tim profesional, salah satunya ...
Baca lebih lajut »
Empat tahun berturut-turut Kabupaten Bogor berpredikat WTPPemerintah Kabupaten (Pemkab) Bogor, Jawa Barat kembali mendapatkan predikat Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK), setelah ...
Baca lebih lajut »
Pendaftaran Paspor di Bogor Tetap Buka Selama Libur LebaranPendaftaran paspor melalui Aplikasi Pendaftaran Antrean Paspor Online.
Baca lebih lajut »
1.358 Aparat Gabungan Disiagakan Amankan Kota BogorRibuan personel tersebut disebar di 11 titik di wilayah Kota Bogor.
Baca lebih lajut »
Kapolres Bogor pastikan Tol Bocimi siap dilintasi pemudikKapolres Bogor AKBP A M Dicky Pastika Gading menyatakan jalan Tol Bogor-Ciawi-Sukabumi (Bocimi) sudah siap digunakan untuk arus mudik dan balik lebaran ...
Baca lebih lajut »
Hujan Diprakirakan Basahi Bogor Siang dan Malam HariBMKG juga mengeluarkan peringatan dini waspada hujan yang dapat disertai angin kencang, petir/kilat di sebagian wilayah...
Baca lebih lajut »
Jakarta Hari Ini Cerah Berawan, Bogor Berpeluang Diguyur HujanKondisi cuaca di wilayah DKI Jakarta hari ini, Kamis (30/5/2019), umumnya cerah berawan dengan suhu udara rata-rata 24-33...
Baca lebih lajut »
Pemkot Bogor Larang Pegawainya Mudik Pakai Mobil DinasWali Kota Bogor Bima Arya menegaskan pelarangan penggunaan mobil dinas oleh ASN untuk keperluan mudik Lebaran.
Baca lebih lajut »
Ibu di Bogor Tewas Setelah Anaknya Membakar RumahKorban meninggal Titin, diketahui mempunyai penyakit dan saat kejadian almarhum dalam parawatan berada di dalam kamar tidurnya.
Baca lebih lajut »
Dishub Bogor periksa 174 bus mudik, hanya 16 laik jalanDinas Perhubungan (Dishub) Kota Bogor, Jawa Barat melakukan pemeriksaan terhadap 174 bus mudik di pool-pool bus dan terminal Kota Bogor, hasilnya hanya 16 bus ...
Baca lebih lajut »
Satu Keluarga di Bogor Diduga Terserang Cacar MonyetUntuk penanganan lebih lanjut pihak desa akan berkoordinasi dengan Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Bogor. cacarmonyet
Baca lebih lajut »