Di pabrik baterai mobil listrik besutan Hyundai dan LG, IBC sebagai perusahaan pelat merah memiliki porsi 5 persen.
Bagikan Facebook Twitter WhatsApp Linkedin Telegram Tautan Tersalin A- A+ Bisnis.com, JAKARTA - Indonesia Battery Corporation menyampaikan progres pabrik baterai kendaraan listrik antara Hyundai dan LG telah mencapai 80 persen.
"Berikutnya [proyek] Omega, proyek baterai sell dengan kapasitas 10 GWh dan yang terbesar di asean. Ini investasi antara Hyundai dan LGES," kata Toto di Rapat Dengar Pendapat dengan Komisi VII DPR, Rabu . Lebih lanjut, kata Toto, pabrik yang sudah dibandung 80 persen ini akan mulai beroperasi pada tahun depan dan diharapkan proyek ini akan membuat Indonesia menjadi basis produksi kendaraan listrik.
Namun, dalam hal ini Toto mengakui bahwa pabrik ini tidak mempunyai katoda sendiri. Artinya, komponen tersebut harus diimpor, meski begitu material bahan baku nya seperti nikel berasal dari Indonesia.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Mobil Listrik Ioniq 5 Dapat Insentif, Hyundai Tambah Kapasitas ProduksinyaPT Hyundai Motors Indonesia (HMID) akan menambah kapasitas produksi untuk mobil listrik Hyundai Ioniq 5.
Baca lebih lajut »
Antrean Hyundai Ioniq 5 Tembus 4.000 Unit, Hyundai Genjot ProduksiAntrean pembelian mobil listrik Hyundai Ioniq 5 berpotensi semakin panjang seiring stimulus insentif PPN DTP bergulir.
Baca lebih lajut »
Viral Hyundai Ioniq 5 Gak Bisa Hidup, Hyundai Indonesia: Jangan KhawatirBaru-baru ini video Hyundai Ioniq 5 mati, atau tidak bisa starter viral di media sosial. Mobil listrik buatan PT Hyundai Motor Indonesia (HMID) itu berkali-kali ditangani
Baca lebih lajut »
Mudik Pakai Mobil Pribadi, Hyundai Berikan Layanan Ini di Tengah PerjalananProdusen mobil Hyundai itu menghadirkan berbagai layanan, berupa Hyundai Service Point 24 jam, Layanan darurat 24 jam, dan Hyundai Bengkel Siaga di sejumlah daerah di RI.
Baca lebih lajut »
Hyundai Gelar Program Mudik, Ada Layanan Darurat 24 JamPada program Hyundai siaga temani mudikmu 2023, Hyundai menghadirkan Hyundai Service Point 24 jam di 4 titik strategis di sepanjang jalur mudik.
Baca lebih lajut »
Bos IBC Curhat: Ternyata Bangun Industri Baterai Gak Murah!Direktur Utama IBC Toto Nugroho mengatakan, perjalanan dalam membangun pabrik baterai kendaraan listrik tidak murah dan tidak cepat.
Baca lebih lajut »