Hyundai KONA Electric bakal dipamerkan pada acara GIIAS mendatang.
Perusahaan mengklaim, KONA Electric anyar merupakan kendaran listrik dengan baterai produksi lokal pertama di Indonesia. Pantauan dari laman resmi Hyundai Indonesia, The all-new KONA Electric bakal dibanderol dengan harga Rp 500 jutaan.
" kata Fransiscus Soerjopranoto selaku Chief Operating Officer PT Hyundai Motors Indonesia melalui keterangan resminya.Harga Hyundai Kona Electric di Indonesia mulai Rp 500 jutaan. Untuk memberikan pengalaman berkendara lebih menyenangkan, all-new KONA Electric dilengkapi dengan Premium Sound System untuk kualitas suara yang diklaim jernih dan pengalaman audio berkelas.
Mobil Listrik Mobil GIIAS Teknologi
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Catat Tanggalnya, Hyundai Bakal Umumkan Harga Kona ElectricJPNN.com : Hyundai Indonesia bakal mengumumkan harga resmi mobil listrik Kona Electric. Catat tanggalnya.
Baca lebih lajut »
Pakai Baterai Lokal, Intip Keunggulan Mobil Listrik Hyundai Kona ElectricPT Hyundai Motors Indonesia (HMID) bakal meluncurkan mobil listrik terbarunya, all new Kona Electric.
Baca lebih lajut »
Hyundai Kona Electric Terbaru Resmi Diproduksi di Indonesia, Pakai Baterai Buatan LokalHyundai Motor Group hari ini merayakan pencapaian penting dengan memulai produksi Hyundai Kona Electric terbaru di Indonesia.
Baca lebih lajut »
Hyundai Kona Electric untuk Pasar Indonesia Akan Pakai Baterai Buatan LokalPT Hyundai LG Indonesia (HLI) Green Power akan memasok baterai mobil listrik untuk Hyundai di Indonesia.
Baca lebih lajut »
Bocoran Harga dan Spesifikasi Hyundai Kona Electric Buatan IndonesiaAntusiasme terhadap kehadiran Hyundai Kona Electric terbaru buatan Indonesia semakin memuncak.
Baca lebih lajut »
All-New Hyundai Kona Electric Bukti Eratnya Kerja Sama Indonesia dan Korea SelatanHyundai Motor Company pada hari ini resmi mengumumkan produksi mobil listrik pertama mereka di Indonesia.
Baca lebih lajut »