Wali Kota Batam Muhammad Rudi menyebutkan HUT ke-78 RI sebagai momentum yang tepat untuk menggelorakan semangat kemerdekaan di daerah itu. Wali ...
Paskibra dalam Upacara HUT Ke-78 RI tingkat Kota Batam, Kepri saat memasuki Dataran Engku Putri, Kamis . Batam - Wali Kota Batam Muhammad Rudi menyebutkan HUT ke-78 RI sebagai momentum yang tepat untuk menggelorakan semangat kemerdekaan di daerah itu.
"Momentum ini mengingatkan kita akan perjuangan dan pengorbanan para pahlawan yang telah membawa negara kita menuju kemerdekaan," kata dia.Menurut dia, momentum kemerdekaan memberikan ruang bagi semua masyarakat untuk berkarya, berinovasi, dan membangun negeri menjadi lebih baik. Ia menyampaikan dengan kemerdekaan juga menjadikan tanggung jawab besar untuk membangun negara yang makmur, adil, dan berdaulat serta senantiasa menghargai sejarah, menjunjung tinggi nilai-nilai Pancasila dan menjaga Bhinneka Tunggal Ika sebagai landasan yang kuat bagi persatuan.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
HUT ke-78 RI jadi momen merenung peran Jakarta sebagai kota globalHari Ulang Tahun (HUT) ke-78 RI menjadi momen untuk merenungkan peran pembangunan DKI Jakarta dalam kemajuan bangsa, khususnya sebagai kota global karena ...
Baca lebih lajut »
Kualitas Udara Buruk di Tangsel, Wali Kota Benyamin Imbau Warga Gunakan MaskerUdara Buruk di Tangsel, Pemerintah Imbau Gunakan Masker Hingga Tingkatkan RTH.
Baca lebih lajut »
Wali Kota Eri Buka Suara soal Sengkarut Gedung Wismilak SurabayaSengkarut Gedung Wismilak Surabaya sampai ke telinga Wali Kota Eri Cahyadi. Eri merespons penyitaan kembali aset Polri tersebut.
Baca lebih lajut »
Wali Kota: Paskibraka tanamkan kedisplinan kepada remajaWali Kota Administrasi Jakarta Timur Muhammad Anwar mengemukakan pelatihan menjadi Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) telah menanamkan ...
Baca lebih lajut »