HUT Provinsi Papua, Gubernur Lukas Enembe Resmikan Kompleks Kantor Gubernur Papua

Indonesia Berita Berita

HUT Provinsi Papua, Gubernur Lukas Enembe Resmikan Kompleks Kantor Gubernur Papua
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 KompasTV
  • ⏱ Reading Time:
  • 27 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 14%
  • Publisher: 63%

Tanggal 27 Desember diperingati sebagai hari jadi Provinsi Papua. Pada rangkaian peringatan HUT ini Gubernur Papua Lukas Enembe meresmikan Kantor Gubernur...

Pada rangkaian peringatan HUT ini Gubernur Papua Lukas Enembe meresmikan Kantor Gubernur Papua.

Selain Kantor Gubernur, Gubernur Lukas Enembe juga turut meresmikan 14 bangunan lainnya di antaranya Gedung Majelis Rakyat Papua, Kantor KPU, Bangsal Bedah RSUD Paniai, Pelabuhan Keppi Kabupaten Mappi dan 5 Gedung Pelayanan di RSUD Jayapura.Peresmian secara simbolis oleh Gubernur Papua Lukas Enembe yang didampingi oleh para tokoh otonomi khusus Papua.

Selain memperingati Hari Jadi Provinsi Papua, ini juga jadi momentum penting karena Provinsi Papua akan memasuki tahun terakhir RPJMD Provinsi Papua tahun 2019-2023.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

KompasTV /  🏆 22. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama



Render Time: 2025-03-01 15:45:27