HUT Ke-75 RI, Nama Gojek Kian Kokoh di Asia Tenggara

Indonesia Berita Berita

HUT Ke-75 RI, Nama Gojek Kian Kokoh di Asia Tenggara
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 60 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 27%
  • Publisher: 68%

Gojek resmi mengintegrasikan layanan aplikasinya di empat negara, yakni Indonesia, Vietnam, Singapura, dan Thailand.

telah berperan besar melayani masyarakat sekaligus berkontribusi pada berputarnya roda perekonomian.

“Tidak hanya itu, mitra Gojek juga menunjukkan dedikasi yang tinggi bahkan pada situasi sulit di tengah pandemi Covid-19. Di berbagai daerah, mitra Gojek bahkan mengambil langkah lebih jauh dengan menginisiasi gerakan sosial bagi sesama dan lingkungan sekitar,” paparnya.Untuk itu, lanjut Kevin, di momen hari peringatan kemerdekaan di masa pandemi ini, Gojek ingin merayakannya dengan cara yang sedikit berbeda.

Riset yang sama juga menyatakan bahwa kontribusi Gojek secara keseluruhan pada perekonomian nasional mencapai Rp 104,6 triliun atau setara dengan 1 persen produk domestik bruto nasional pada 2019.“Gojek akan terus mengedepankan sinergi dan kolaborasi untuk terus memberikan solusi bagi permasalahan yang ada di tengah masyarakat dan menciptakan dampak sosial positif,” sambung Andre.

Saat ini, kata dia, Gojek sudah berkolaborasi dengan berbagai institusi untuk terus memberdayakan ekosistem miliknya dengan masyarakat luas. “Kami optimistis semangat gotong-royong yang begitu lekat di masyarakat Indonesia akan memperkuat upaya kami untuk terus memberikan kontribusi kepada bangsa dan mendukung pemerintah dalam mewujudkan Indonesia Maju,” tambah Andre.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

kompascom /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

HUT ke-75 RI atau HUT RI ke-75?HUT ke-75 RI atau HUT RI ke-75?Mengenai ucapan selamat hari kemerdekaan RI, ternyata masih banyak yang salah dalam segi penulisannya. HUTke-75RI
Baca lebih lajut »

HUT RI ke-75, Atourin Ajak Wisata Virtual ke Empat Provinsi Terluar IndonesiaHUT RI ke-75, Atourin Ajak Wisata Virtual ke Empat Provinsi Terluar IndonesiaWisata virtual memperingati HUT RI ke-75 ini berlangsung mulai Senin sampai Minggu, 17 - 23 Agustus 2020.
Baca lebih lajut »

HUT Ke-75 RI, Ratusan Eks NII Siap Deklarasi Kembali ke NKRIHUT Ke-75 RI, Ratusan Eks NII Siap Deklarasi Kembali ke NKRIPara mantan NII selama ini mengasingkan diri sebagai bentuk evaluasi perjuangan yang dilakukan.
Baca lebih lajut »

Rayakan HUT Kemerdekaan RI ke-75, Ada Tumpeng Angka 75 dan Panjang 1,2 MeterRayakan HUT Kemerdekaan RI ke-75, Ada Tumpeng Angka 75 dan Panjang 1,2 MeterNasi tumpeng jadi sajian ikonik pada setiap tanggal 17 Agustus. Merayakan HUT Kemerdekaan RI ke-75, ada tumpeng raksasa yang menampilkan angka 75. Penasaran seperti apa? via detikfood
Baca lebih lajut »

Uang Rupiah Khusus HUT RI ke-75 Bikin Penasaran, Yuk Intip Wujudnya dari Masa ke MasaUang Rupiah Khusus HUT RI ke-75 Bikin Penasaran, Yuk Intip Wujudnya dari Masa ke MasaUang Rupiah Khusus merupakan alat pembayaran sah namun biasanya tidak digunakan sebagai alat tukar. Setiap edisi dikeluarkan...
Baca lebih lajut »

Inspirasi Liburan ke Yogyakarta untuk Rayakan HUT ke-75 RIInspirasi Liburan ke Yogyakarta untuk Rayakan HUT ke-75 RIDalan rangka HUT ke-75 RI, Ypgyakarta bisa jadi pilihan liburan menarik yang sarat sejarah dan keindahan alam,
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-04-02 18:52:24