Hujan Diprediksi Mengguyur Sebagian Kota Besar Indonesia Selama Natal 2024

METEOROLOGI Berita

Hujan Diprediksi Mengguyur Sebagian Kota Besar Indonesia Selama Natal 2024
HujanNatalBMKG
  • 📰 KompasTV
  • ⏱ Reading Time:
  • 69 sec. here
  • 8 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 48%
  • Publisher: 63%

BMKG memprediksi hujan di sejumlah kota besar Indonesia saat perayaan Natal 2024.

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika ( BMKG ) memprakirakan sebagian besar kota besar di Indonesia akan diguyur hujan selama perayaan Natal 2024, Rabu (25/12/2024). Intensitas hujan diperkirakan bervariasi dari ringan hingga sedang, dengan beberapa wilayah berpotensi mengalami hujan disertai petir. Prakirawati BMKG Syndhy Indah Pratiwi menjelaskan dalam siaran BMKG bahwa di Pulau Sumatera akan terjadi variasi kondisi cuaca.

Banda Aceh diprediksi berawan, sedangkan Medan, Padang, dan Tanjung Pinang akan mengalami hujan ringan. Pekanbaru perlu mewaspadai hujan disertai petir. Masih di Pulau Sumatera, diprakirakan hujan ringan untuk Kota Jambi, hujan sedang diprakirakan di Kota Bandar Lampung. Waspadai potensi hujan disertai kilat atau petir di Kota Bengkulu, Palembang, dan Pangkal Pinang, ujar Syndhy. Untuk wilayah Pulau Jawa, sejumlah kota besar seperti Serang, Jakarta, Bandung, Semarang, Yogyakarta, dan Surabaya diprediksi akan mengalami hujan dengan intensitas ringan secara merata. Di kawasan Bali dan Nusa Tenggara, Denpasar dan Mataram diperkirakan akan mengalami hujan ringan, sementara Kupang perlu mewaspadai potensi hujan disertai kilat atau petir. Wilayah Kalimantan menunjukkan pola cuaca yang beragam. Pontianak diprediksi berawan tebal, Palangkaraya akan mengalami hujan ringan, sedangkan Tanjung Selor, Samarinda, dan Banjarmasin berpotensi mengalami hujan disertai kilat atau petir. Di Pulau Sulawesi, hujan ringan diprediksi akan mengguyur Gorontalo, Palu, Kendari, dan Makassar. Sementara Mamuju dan Manado perlu mewaspadai potensi hujan disertai kilat atau petir.Untuk wilayah Indonesia Timur, Kota Sorong diprediksi berawan tebal. Ambon, Manokwari, dan Jayawijaya akan mengalami hujan ringan, sedangkan Ternate dan Nabire diprediksi mengalami hujan sedang

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

KompasTV /  🏆 22. in İD

Hujan Natal BMKG Indonesia Cuaca

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Apa Tema Natal 2024? Kenali Jadwal Puncak Perayaan Natal Nasional 2024Apa Tema Natal 2024? Kenali Jadwal Puncak Perayaan Natal Nasional 2024Ketahui tema Natal Nasional 2024, serta jadwal puncak perayaan Natal 2024.
Baca lebih lajut »

Potensi Hujan Lebat di Indonesia Selama Natal 2024Potensi Hujan Lebat di Indonesia Selama Natal 2024BMKG memperingatkan potensi hujan lebat hingga ekstrem di beberapa wilayah Indonesia selama Natal 2024, yang dapat meningkatkan risiko bencana hidrometeorologi seperti banjir dan tanah longsor. Fenomena La Niña, MJO, gelombang Rossby, dan Kelvin, serta angin monsun barat, diprediksi berkontribusi pada kondisi tersebut.
Baca lebih lajut »

Sediakan Perlindungan Pemain dalam Ajang AFF 2024Sediakan Perlindungan Pemain dalam Ajang AFF 2024Piala AFF 2024 akan digelar pada 8 Desember 2024 hingga 5 Januari 2024
Baca lebih lajut »

Kino Indonesia Menang Penghargaan Kategori Inovasi Bisnis hingga Perawatan Rambut Terlaris di 2024Kino Indonesia Menang Penghargaan Kategori Inovasi Bisnis hingga Perawatan Rambut Terlaris di 2024Pada 2024 Kino Indonesia meraih sederet penghargaan yaitu SMARTIES Awards 2024, OPEXCON 2024, Female Daily Best of Beauty Awards 2024 hingga Guardian Awards 2024.
Baca lebih lajut »

Tips Berkebaya Ala Miss Cosmo 2024 dan Puteri Indonesia Pariwisata 2024, Ketut Permata JuliastridTips Berkebaya Ala Miss Cosmo 2024 dan Puteri Indonesia Pariwisata 2024, Ketut Permata JuliastridMiss Cosmo 2024 Ketut Permata Juliastrid sekaligus Puteri Indonesia Pariwisata 2024 yang juga gemar mengenakan kebaya membagikan beberapa tips berkebayaalanya
Baca lebih lajut »

Kadin Indonesia luncurkan White Paper 2024-2029 di Rapimnas 2024Kadin Indonesia luncurkan White Paper 2024-2029 di Rapimnas 2024Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia meluncurkan White Paper Arah Pembangunan dan Kebijakan Bidang Ekonomi 2024-2029 dalam Rapat Pimpinan Nasional ...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-21 10:04:06