Horor Baru Efek El Nino di RI, Salju Abadi Punah Lebih Cepat

Indonesia Berita Berita

Horor Baru Efek El Nino di RI, Salju Abadi Punah Lebih Cepat
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 cnbcindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 25 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 74%

Ketebalan salju abadi di Puncak Jaya saat ini diperkirakan tinggal 6 meter.

Foto: Sebuah gambar kolase yang memperlihatkan Puncak Gunung Jaya Wijaya Saat ini dan Sebelumnya . - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika mengungkapkan, salju abadi di Puncak Jaya, Pegunungan Cartenz, Papua terus mengalami pencairan. Diduga, pemanasan global dan perubahan iklim yang sedang terjadi di seluruh dunia jadi penyebab terus mencairnya salju abadi tersebut.

"Fenomena El Nino tahun 2023 ini berpotensi untuk mempercepat kepunahan tutupan es Puncak Jaya," kata Dwikorita. "Penting bagi seluruh pihak untuk meningkatkan kesadaran tentang pentingnya dalam menjaga lingkungan. Upaya mitigasi perubahan iklim sudah sepatutnya menjadi fokus dari seluruh aksi yang dilakukan," kata Dwikorita.Dia meminta semua pihak bekerja sama melakukan aksi nyata dan memitigasi perubahan iklim yang terjadi di dunia, khususnya di Indonesia.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

cnbcindonesia /  🏆 7. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Aksi Tim SAR Evakuasi Pendaki yang Cedera di Gunung Kerinci, Tempuh Perjalanan 10 JamAksi Tim SAR Evakuasi Pendaki yang Cedera di Gunung Kerinci, Tempuh Perjalanan 10 JamTim SAR baru-baru ini melakukan evakuasi terhadap seorang pendaki yang cedera di Gunung Kerinci.
Baca lebih lajut »

Talk To Me Tayang Mulai 23 Agustus di Bioskop IndonesiaTalk To Me Tayang Mulai 23 Agustus di Bioskop IndonesiaTalk to Me, film horor terbaru dari A24 dipastikan tayang di bioskop Indonesia mulai 23 Agustus.
Baca lebih lajut »

Sempat Alami Debut Horor di Chelsea, Moises Caicedo Tetap BahagiaSempat Alami Debut Horor di Chelsea, Moises Caicedo Tetap BahagiaMeski mengalami debut horor bersama Chelsea di Liga Inggris, Moises Caicedo mengaku bahwa dirinya tetap bahagia.
Baca lebih lajut »

Horor, Pasukan Rudal Selatan Rusia Bombardir Kereta Amunisi Militer UkrainaHoror, Pasukan Rudal Selatan Rusia Bombardir Kereta Amunisi Militer UkrainaKereta itu akan bergerak menuju Avdiivka.
Baca lebih lajut »

Sinopsis Lantai 4, Horor Tinggal di Lantai 'Terlarang' ApartemenSinopsis Lantai 4, Horor Tinggal di Lantai 'Terlarang' ApartemenSinopsis film Lantai 4, kisah horor yang dialami satu keluarga setelah tinggal di unit apartemen yang terletak di lantai empat.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 19:25:16