Protes di berbagai pusat perbelanjaan di Hong Kong kembali berlangsung hari Jumat, satu hari setelah Kongres Rakyat Nasional China menyetujui pemberlakuan UU keamanan nasional di Hong Kong. Para dem
Protes di berbagai pusat perbelanjaan di Hong Kong kembali berlangsung hari Jumat, satu hari setelah Kongres Rakyat Nasional China menyetujui pemberlakuan UU keamanan nasional di Hong Kong.
"Sampai nafas terakhir, saya akan keluar dan berjuang bagi kebebasan. Tidak ada kebebasan berbicara, berkumpul dan pendidikan. Mereka berupaya menindas sebanyak mungkin," kata Jerome Lau, seorang pengunjuk rasa berusia 70 tahun. Menteri Luar Negeri AS Mike Pompeo dan Ketua DPR AS Nancy Pelosi mengecam UU keamanan baru China di Hong Kong.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Jejak Aksi Protes Warga di Balik Perseteruan Hong Kong-ChinaDemo warga Hong Kong terhadap aturan yang hendak diterpakan China bukan pertama kali terjadi. Kali ini pedemo menolak RUU Lagu Kebangsaan China.
Baca lebih lajut »
Kontroversi RUU Keamanan berlanjut, Menlu AS nyatakan Hong Kong 'tak lagi otonom dari China'Menteri Luar Negeri AS Mike Pompeo mengatakan kepada Kongres bahwa Hong Kong tidak lagi berhak atas perlakuan khusus berdasarkan hukum AS. Pernyataan ini dikeluarkan menyusul rencana Beijing memberlakukan undang-undang keamanan baru yang kontroversial di Hong Kong. Sebelumnya Pompeo menggambarkan undang-undang itu sebagai 'lonceng kematian' untuk kebebasan Hong Kong.
Baca lebih lajut »
Minyak Dunia Anjlok Akibat Konflik AS-China Soal Hong KongHarga minyak dunia jatuh lebih dari 4 persen. Kejatuhan juga dipicu keraguan pasar bahwa Rusia akan berkomitmen memangkas produksi minyak mereka.
Baca lebih lajut »
Polisi Hong Kong Tangkap 300 Orang dalam Demo RUU Lagu Kebangsaan ChinaRatusan orang ditangkap polisi Hong Kong dalam demo yang memprotes RUU yang akan menghukum siapa saja yang menghina lagu kebangsaan China.
Baca lebih lajut »
Trump Respons Konflik Hong Kong hingga China Siap PerangPresiden AS Donald Trump siap merespons masalah Hong Kong hingga Presiden China Xi Jinping perintahkan militer siap perang, ramaikan berita internasional, Rabu.
Baca lebih lajut »
Polisi Hong Kong Amankan Pendemo RUU Lagu Kebangsaan ChinaFoto Polisi Hong Kong menangkap para pendemo yang menolak RUU lagu kebangsaan China, Rabu (27/5/2020). Ada sekitar 300 demonstran yang diamankan. Begini potretnya! HongKong Foto: Anthony Kwan/Getty Images
Baca lebih lajut »